SuaraJogja.id - Tepat satu bulan lagi para calon mahasiswa akan mulai menjalani Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK). Namun, baru-baru ini beredar hoaks terkait pelaksanaan ujian yang menjadi syarat Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) itu.
Kabar palsu itu dicuitkan oleh pengguna Twitter, Kamis (4/6/2020). Melalui kicauannya, ia menanyakan kebenaran di balik kabar tersebut pada akun Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT).
"Min ini infonya valid? @ltmptofficial," tulis @dearamour_, menyertai foto berisi tulisan berlatar warna biru yang menyebutkan bahwa jadwal pelaksanaan UTBK diperpanjang.
"Info Terbaru
LTMPT memperpanjang masa UTBK yg semua selesai tgl 12 juli akan diperpanjang sampai 22 juli (1 minggu)
Baca Juga: Video Keke Bukan Boneka Dihapus YouTube, Rinni Wulandari Disalahkan
Kan yg semula
Tgl 5 ~ 12 juli 2020
Diperpanjang
tgl 5 ~ 22 juli 2020
Soalnya ada yg mendapatkan jadwal tgl 15 juli (over) karena banyak yg daftar jadi pihak kampus pusat UTBK penuh semua
Makasih ." bunyi pesan tersebut.
Baca Juga: Ingin Janin Tetap Aman dari Virus Corona? Rutin Konsumsi Seplemen Kolin!
Wakil Ketua LTMPT Sutrisna Wibawa pun langsung merespons pertanyaan @dearamour_. Dengan tegas Rektor Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) ini menyatakan bahwa pesan tersebut adalah hoaks.
Berita Terkait
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Bupati Sunaryanta Meradang, ASN Selingkuh yang Ia Pecat Aktif Kerja Lagi
-
Data Pemilih Disabilitas Tak Akurat, Pilkada 2024 Terancam Tak Ramah Inklusi
-
Fadli Zon: Indonesia Tak Boleh Lengah Usai Reog, Kebaya, dan Kolintang Diakui UNESCO
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Tak Gelar Kampanye Akbar, Paslon Harda-Danang Lakukan Hal ini di 17 Kapanewon