SuaraJogja.id - Warga di sekitar Jalan Raya Pekayon, Bekasi Selatan, Kota Bekasi dibuat terkejut saat angkutan kota (angkot) 02 Bekasi tiba-tiba nyosor ke pinggir jalan.
Akibatnya sebuah gerobak pedagang kaki lima di kawasan tersebut hancur berantakan.
Peristiwa itu terjadi, Sabtu (25/7/2020) pukul 05.30 WIB tadi pagi.
Kasubbag Humas Polres Metropolitan Bekasi Kota, Kompol Erna Ruswing Andari mengatakan penyebabnya karena pengemudi angkot bernama Andri Putra (48) tengah dalam keadaan mabuk saat membawa angkot.
Baca Juga: Kasus Covid-19 di Bantul Naik Lagi, 17 Kasus Baru Tercatat dalam Sehari
Akibat kecerobohan tersebut, Andri saat ini langsung diamankan di Polsek Bekasi Selatan.
“Tidak ada korban jiwa. Tidak ada penumpang saat kecelakaan itu, warung kelomtongnya pun sedang tidak ada pemiliknya,” kata Erna saat dikonfirmasi, Sabtu (25/7/2020).
Dari keterangan saksi-saksi, Angkot 02 bernomor polisi B-2913-YU melaju dengan kecepatan tinggi dari arah utara atau Terminal Bekasi menuju selatan Pondok Gede sesuai rutenya.
Di pertengahan jalan, angkot yang dikemudikan Andri oleng ke kiri di pinggir jalan.
“Begitu oleng angkotnya langsung nabrak warung kelontong dan tiang ATM sampai roboh,” ungkap Erna.
Baca Juga: Ciptakan Jaga Jarak bagi Pemotor, Dishub Bantul Buat Marka Mirip MotoGP
Meski tidak ada korban jiwa. Kerugian dari peristiwa ini mencapai Rp5 juta rupiah.
Kontributor : Mochamad Yacub Ardiansyah
Berita Terkait
-
Polisi Gerebek Rumah Mahasiswa di Bekasi, Temukan Ladang Ganja Mini
-
Curhatan KPK Ngeluh Kesulitan Usut Kasus WC Sultan di Bekasi: Tersangka Meninggal hingga Toilet Raib
-
Jeritan Nelayan Bekasi: Akses Melaut Diblokade Pagar Laut, Pembongkaran saat Itu Hanya Seremonial
-
Roundup: Arsin Dkk Lolos Jerat Pidana Korupsi di Kasus Pagar Laut?
-
Kepala Desa Segarajaya Jadi Tersangka Pemalsuan 93 SHM Pagar Laut Bekasi, Begini Modusnya
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Omzet Ratusan Juta dari Usaha Sederhana Kisah Sukses Purna PMI di Godean Ini Bikin Menteri Terinspirasi
-
Waspada Jebakan Kerja di Luar Negeri, Menteri Ungkap Modus PMI Unprosedural Incar Anak Muda
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat
-
Guru Besar UGM: Hapus Kuota Impor AS? Petani Lokal Bisa Mati Kutu