SuaraJogja.id - Cuaca panas di siang hari paling cocok ditemani kudapan yang menyegarkan. Gelato, misalnya.
Meski tampak hampir sama, gelato sebenarnya berbeda dari es krim, baik dari segi bahan dan proses pembuatannya.
Dessert asal Italia ini, jika dibandingkan dengan es krim, memiliki lebih banyak kandungan susu, tetapi jumlah lemak yang lebih kecil karena es krim menggunakan krim dan kuning telur yang banyak.
Di Jogja, gelato menjadi salah satu ragam kuliner yang diburu sejumlah wisatawan maupun warga lokal.
Terlebih lagi, kebanyakan kedai gelato di Jogja nyaman untuk dijadikan sebagai tempat bersantai. Berikut SuaraJogja.id memberikan lima rekomendasi kedai gelato di Jogja:
1. Massimo Gelato
Seperti namanya, kedai gelato ini didirikan oleh Massimo Sacco, seorang chef asal Italia.
Ia pun membuat gelato dengan resep asli khas negaranya. Salah satu gelato andalan dari Massimo Gelato adalah Sunset Paradise, gelato rasa mangga dan stroberi dengan tambahan selai manis yang diolah dari garam Himalaya.
Lokasi: Jalan Sunaryo No 12, Kotabaru, Gondokusuman, Kota Yogyakarta
Baca Juga: Enak dan Wajib Dicoba, 5 Rekomendasi Mi Ayam di Jogja
2. Tempo Gelato
Untuk yang satu ini, pasti sudah banyak orang yang tahu. Tempo Gelato memang tak pernah sepi karena selalu menjadi salah satu destinasi wisata kuliner pengunjung Jogja.
BUkan hanya karena tempatnya yang nyaman, varian rasa gelato di Tempo Gelato juga enak dan unik, antara lain mint, nutella, spicy chocolate, sampai jahe.
Lokasi: Jalan Prawirotaman No 38B, Brontokusuman, Mergangsan, Kota Yogyakarta
3. Milk by Artemy
Milk by Artemi juga merupakan kedai gelato spesial, salah satunya karena kudapan di kedai ini menjadi pelopor gelato di Jogja.
Berita Terkait
-
Enak dan Wajib Dicoba, 5 Rekomendasi Mi Ayam di Jogja
-
Teduh dan Sejuk, Nyamannya Makan Dikelilingi Kebun di Legit Resto Jogja
-
5 Restoran Cepat Saji Lokal di Yogyakarta yang Wajib Kamu Coba!
-
Rindu Kuliner Jogja, Coba di Rumah Resep Gudeg Nangka Ini
-
Viral Galih Gadis Penjual Tahu di Sleman, Putar Otak Bertahan Saat Pandemi
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan