Dispar Bantul sendiri tidak pernah membuat aturan soal dress code ke pantai selatan, jadi pakai baju hijau ke sana tidak dilarang.
Senada, pihak SAR juga menekankan, yang berbahaya itu jika pengunjung nekat ke tengah laut, terlebih kalau sudah dilarang. Mau pakai baju hijau atau warna lainnya, yang penting jangan tes ombak -- dalam arti literal.
Selain itu, masyarakat juga diminta Sekda DIY saat itu untuk lebih meningkatkan kesadaran mitigasi alih-alih menggubris ajakan sensasional tadi.
Namun begitu, ternyata ada juga lo, alasan ilmiah kenapa pakai baju hijau di pantai sebaiknya dihindari.
Hanya saja, alasan tersebut lebih berkaitan dengan kejadian pascakecelakaan laut, khususnya ketika dilakukan upaya pertolongan.
Soalnya, kata mereka yang mencoba menelaah dari sisi sains, laut pada dasarnya berwarna biru, tetapi karena pasir, karang, hingga rumput laut, warna laut lalu cenderung kehijauan.
Meski belum ada hasil penelitian dengan bukti tertulis soal itu, tim SAR sendiri beranggapan, baju hijau terlihat samar-samar dan menyatu dengan warna air laut, sehingga membuat tim kesulitan untuk menemukan korban kecelakaan laut.
Itulah kenapa pakai baju hijau di pantai selatan sebaiknya dihindari, dilihat dari dua sisi.
Baca Juga: Murah dan Mengenyangkan, Ayam Olive Selalu Jadi Idola Warga Jogja
Berita Terkait
-
Nelayan Pantai Selatan Bantul Minta Pemkab Bentuk Dinas Kelautan Sendiri
-
BMKG Peringatkan Pantai Selatan Banten Diterjang Ombak 4 Meter
-
Hafiz Hilang Diterjang Ombak Pantai Selatan Jember
-
Photoshoot Model Nyi Roro Kidul, Nora Alexandra Lakukan Sembahyang Khusus
-
Gelombang Tinggi, BMKG Imbau Wisatawan Tak Berenang di Pantai Selatan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan
-
Raih 333 Medali di SEA Games 2025, Atlet Indonesia Diperkuat Literasi Keuangan
-
Waspada Penipuan Menggunakan Suara Soimah, Korban Dijanjikan Hadiah Rp100 Juta