SuaraJogja.id - Gara-gara kelelahan saat musim panen, tetapi suami pergi bekerja di luar kota, seorang ibu rumah tangga di Gunungkidul nekat bunuh diri. Di sisi lain, Ketua Heroe Poerwadi mengungkapkan, sebagian besar penularan Covid-19 di Jogja berasal dari keluarga.
Di samping itu, pakar UGM mengimbau masyarakat lebih ketat menerapkan prokes karena Covid-19 varian delta lebih cepat menyebar. Akibat pandemi Covid-19 selama setahun lebih ini, 12 museum di DIY pun tutup.
Masih soal Covid-19, 2 anak Hanung-Zaskia terkonfirmasi positif, sehingga harus pisah kamar dari orang tuanya dan membuat Hanung baper. Berikut SuaraJogja.id membagikan ulasan lima berita terpopuler pada Selasa (15/6/2021) kemarin:
1. Ditinggal Suami Bekerja Saat Musim Panen, IRT di Gunungkidul Nekat Gantung Diri
Baca Juga: Waspada! 3 Gejala Utama Virus Corona Varian Delta
S (51), seorang ibu rumah tangga asal Pedukuhan Parangan, Kalurahan Semin, Kapanewon Semin, Kabupaten Gunungkidul nekat mengakhiri hidupnya gantung diri di dapur rumah, Senin (14/6/2021) malam. Peristiwa ini tentu menggegerkan warga sekitar.
Berdasarkan informasi dari kakak kandungnya, Su, pemicu S gantung diri diduga stres ditinggal sendiri oleh suaminya bekerja di Klaten, Jawa Tengah, padahal saat ini tengah musim panen. Ketika musim panen, di kampung tentu banyak pekerjaan, sehingga semuanya dikerjakan sendiri.
2. Kasus Covid-19 di Jogja Meningkat, Mayoritas Penularan dari Keluarga
Baca Juga: Tiga Daerah di Provinsi Jambi Masuk Zona Merah Covid-19
Ketua Harian Satgas Penanganan Covid-19 Kota Yogyakarta, Heroe Poerwadi mengakui adanya peningkatan kasus di wilayahnya. Dari jumlah kasus yang meningkat signifikan tersebut, Heroe mengatakan bahwa sebagian besar berasal dari penularan di dalam keluarga.
Saat ditemui di Kompleks Balai Kota Yogyakarta, Heroe menjelaskan bahwa peningkatan terjadi bisa mencapai dua kali lipatnya. Jika kasus mingguan biasanya berkisar 130 sampai 160 kasus, sejak pekan lalu, kasus mingguan mulai berada di angka 286 hingga terakhir, terdata ada 462 kasus.
3. 2 Anaknya Positif Covid-19, Hanung Bramantyo Baper Serumah Pisah Kamar
Berita Terkait
-
Waspada! 3 Gejala Utama Virus Corona Varian Delta
-
Tiga Daerah di Provinsi Jambi Masuk Zona Merah Covid-19
-
Virus Corona Varian Delta Berpotensi Sebabkan Indonesia Alami Tsunami Covid-19
-
Ditinggal Suami Bekerja Saat Musim Panen, IRT di Gunungkidul Nekat Gantung Diri
-
Kasus Covid-19 di Jogja Meningkat, Mayoritas Penularan dari Keluarga
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
Jay Idzes Sulit Direkrut, Udinese Beralih ke Calon Rekan Kevin Diks
-
Jurnalis Asing Review Nasi Kotak Piala Presiden 2025, Isi Lauknya Jadi Sorotan
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi, Cek Deretannya
-
Siapa Takeyuki Oya? Bawa Liga Jepang Melesat Kini Jadi GM Urus Liga Indonesia
-
QJMotor Cito 150 Diperkenalkan di Jakarta Fair, Motor Sport Mini dengan Transmisi Matic
Terkini
-
JP Morgan Borong Saham BBRI, Sinyal Kuat Kepercayaan Global ke BRI
-
Sekolah Swasta Jogja Siap Gratiskan Pendidikan, Asal... Dana Pemerintah Harus Cukup
-
Selain Bukan Kurir ShopeeFood Resmi, Dua Tersangka Pengerusakan Mobil Polisi Tak Saling Kenal
-
Dulu Panen, Sekarang Gigit Jari: Curhat Pedagang dan Jukir Pasca Relokasi Parkir ABA di Jogja
-
Pasangan Couplepreneur Ini Dapat Dukungan BRI, Ekspansi Bisnis Sampai Amerika