SuaraJogja.id - Apa fungsi akar? Akar adalah organ tumbuhan yang berperan penting dalam menahan berdirinya tumbuhan dan menyerap air serta nutrisi ke dalam tubuh tumbuhan, yang memungkinkan tumbuhan tumbuh lebih tinggi dan lebih cepat.
Akar seringkali terletak di bawah permukaan tanah, tetapi akar juga bisa mengalami modifikasi dan terspesialisasi.
Fungsi akar untuk tumbuhan:
- Menyokong dan memperkokoh berdirinya tumbuhan di tempat hidupnya.
- Menyerap cairan dan garam-garam mineral (zat-zat hara) dari dalam tanah.
- Mengangkut cairan dan zat-zat makanan yang sudah diserap ke tempat-tempat pada tubuh tumbuhan yang memerlukan
- Pada sebagian macam tumbuhan berfungsi sebagai alat respirasi, contohnya tumbuhan bakau.
- Pada sebagian macam tumbuhan berfaedah sebagai tempat menyimpan cadangan makanan atau sebagai alat reproduksi vegetatif. Contohnya wortel yang memiliki akar tunggang yang membesar, berfungsi sebagai tempat menyimpan makanan.
Arah pertumbuhan akar
Baca Juga: 5 Manfaat Air Kelapa Muda dan Kandungan Penting di Dalamnya
Menurut arah tumbuhnya, akar dibagi menjadi 2 jenis, yakni akar geotropi dan hidrotropi. Berikut ini adalah penjelasannya.
1. Geotropi
Tumbuhan dengan akar geotropi memiliki sistem perakaran yang tumbuh dan masuk ke arah pusat bumi atau ke dalam tanah. Kebanyakan tanaman yang tumbuh di tanah dan di atas permukaan laut merupakan jenis geotropi.
2. Hidrotropi
Sementara tumbuhan dengan akar hidrotropi mempunyai akar yang tumbuh ke arah air dan menjauhi udara serta cahaya. Contohnya adalah akar pada berbagai macam tanaman air
Sifat Akar
Baca Juga: Cara Mudah dan Praktis Bikin Jus Buah dan Sayur dengan Kandungan Nutrisi yang Utuh
Secara umum, akar tumbuh-tumbuhan mempunyai sifat sama. Berikut ini adalah karakteristik akar yang jamak dimiliki tanaman.
Berita Terkait
-
Indonesia Hadapi Jadwal Padat Saat Ramadan, Kluivert Soroti soal Nutrisi
-
Rahasia Kulit Glowing Saat Puasa: 5 Tips Ampuh Hadapi Ramadan dengan Wajah Berseri!
-
Tren Meal Replacement Makin Diminati, Pakar Diet Beri Tips yang Baik Bagi Tubuh
-
Ulasan Buku Jus Detoks, Menjaga Pola Hidup Sehat dengan Nutrisi Seimbang
-
Peran Nutrisi Mikro dan Omega 3 dalam 1.000 Hari Pertama Kehidupan
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
-
Antara Pangan Instan dan Kampanye Sehat, Ironi Spanduk di Pasar Tradisional
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
Terkini
-
Arus Lalin di Simpang Stadion Kridosono Tak Macet, APILL Portable Belum Difungsikan Optimal
-
Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran di Gunungkidul Menurun, Dispar Ungkap Sebabnya
-
H+2 Lebaran, Pergerakan Manusia ke Yogyakarta Masih Tinggi
-
Exit Tol Tamanmartani Tidak Lagi untuk Arus Balik, Pengaturan Dikembalikan Seperti Mudik
-
Putra Prabowo Berkunjung ke Kediaman Megawati, Waketum PAN: Meneduhkan Dinamika Politik