SuaraJogja.id - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengaku ingin menuntaskan daerahnya terlebih dahulu saat diteriaki sebagai calon presiden di masjid kampus UGM. Dalam ceramah tarawih UGM sendiri, Anies mengatakan, makin banyak masyarakat pindah ke kota. Di sisi lain, seorang pemuda dikeroyok hingga ditelanjangi di Badran karena diduga akan melakukan kejahatan jalanan.
Sementara itu, Ustaz Yusuf Mansur meminta titip doa di tengah viral-nya video saat dirinya marah-marah terkait Paytren. Sama-sama menjadi sorotan, Lucinta Luna mengaku ketagihan operasi plastik. Berikut top 5 berita SuaraJogja.id dari Jumat (8/4/2022) kemarin:
1. Diteriaki Calon Presiden, Anies Baswedan: Saya Tuntaskan Dulu di Jakarta
Jumlah jemaat yang datang ke Masjid Kampus UGM pada Kamis (7/4/2022) membludak dibanding hari-hari sebelumnya. Sebab yang menjadi penceramah adalah Gubernur DKI Jakarta Anies Rasyid Baswedan.
Saking antusiasnya, jemaat yang hadir sampai rela berada di luar masjid. Mereka pun menunggu Anies sampai selesai memberikan ceramah.
2. Ceramah Tarawih di Masjid Kampus UGM, Anies Sebut Makin Banyak Masyarakat yang Pindah ke Kota
Gubernur DKI Jakarta Anies Rasyid Baswedan menjadi penceramah tarawih di Masjid Kampus UGM pada Kamis (7/4/2022). Ia memberi ceramah mengenai "Menjadi Manusia Bernilai Menyongsong Indonesia Memimpin Dunia 2045".
Ceramah baru dimulai setelah salat tarawih. Pasalnya, selepas salat Magrib ia baru mendarat di Jogja, kemudian berkunjung ke rumahnya di Jalan Kaliurang, yang tak jauh dari kampus UGM.
Baca Juga: Viral di Medsos, 5 Meme Ustaz Yusuf Mansur Ngamuk Butuh Uang Rp 1 Triliun Buatan Warganet
3. Videonya Saat Marah Bahas Paytren Viral hingga Disorot Publik, Ustadz Yusuf Mansur: Titip Doa Buat Saya Yaaa
Sosok ustadz Yusuf Mansur baru-baru ini jadi sorotan setelah video singkat saat dirinya marah-marah terkait paytren viral di media sosial.
Dalam video singkat yang beredar, ustadz Yusuf Mansur terlihat mengenakan kacamata dan peci warna hitam. Dalam keterangannya ia mengaku telah melakukan berbagai cara untuk mengumpulkan dana sebesar Rp1 triliun untuk Paytren.
4. Mengaku Ketagihan Operasi Plastik, Lucinta Luna Ungkap Biaya yang Dikeluarkan
Berita Terkait
-
Viral di Medsos, 5 Meme Ustaz Yusuf Mansur Ngamuk Butuh Uang Rp 1 Triliun Buatan Warganet
-
Mengaku Ketagihan Operasi Plastik, Lucinta Luna Ungkap Biaya yang Dikeluarkan
-
Video Ustaz Yusuf Mansur Ngamuk 'Dari Mana Duitnya...' Dijadikan Bahan Lelucon Warganet, Kocak-kocak
-
Badran Jogja Trending Topic di Twitter, Gegara Aksi Konyol Klitih 'Magang'
-
Geger! Diduga Pelaku Klitih Tertangkap Karena Bawa Arit, Diamuk dan Ditelanjangi Warga, Publik: Satu Hari Satu Klitih
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Sampah Organik Milik Warga Kota Jogja Kini Diambil Petugas DLH, Simak Jadwalnya
-
DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up