SuaraJogja.id - Salah satu asisten pribadi Hotman Paris, tepatnya aspri ke-9, menangis mengaku tak kuat menghadapi perilaku sang bos hingga akhirnya mengundurkan diri. Di sisi lain, Doddy Sudrajat ngotot tak terima hak asuh Gala Sky jatuh ke Haji Faisal. Selain itu, setelah laga di JIS dengan hasil 0-0, pelatih Barcelona U-18 menyebut Indonesia All Star U-20 punya empat pemain menonjol.
Sementara itu, terkuak kabar terkini Siskaeee setelah hampir sebulan ditahan di lapas perempuan. Bukan itu saja, Bupati Bantul mendukung anak pelaku kejahatan jalanan direhabilitasi di Pundong. Berikut lima berita SuaraJogja.id yang paling banyak dibaca pada Kamis (14/4/2022) kemarin:
1. Mengundurkan Diri, Aspri Ke-9 Menangis Mengaku Tak Tahan Hadapi Hotman Paris
Belakangan pengacara kondang Hotman Paris Hutapea kerap memamerkan deretan asisten pribadi atau asprinya, yang berjumlah cukup banyak.
Baca Juga: Kasus Kejahatan Jalanan Masih Mengancam, Wawali Jogja Minta Siskamling Kembali Aktif
Namun, salah satunya, yakni Iqlima Kim, aspri ke-9 Hotman Paris, mengundurkan diri.
2. Ngotot Tak Terima Hak Asuh Gala Jatuh ke Haji Faisal, Doddy Sudrajat Mau Rapat Keluarga Besar
Hak asuh Gala Sky telah resmi jatuh ke keluarga Haji Faisal sesuai keputusan Pengadilan Agama atau PA Jakarta Barat.
Sebelumnya, polemik mengenai hak asuh Gala Sky ramai setelah Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah sebagai orang tua kandung meninggal dunia dalam suatu kecelakaan lalu lintas.
Baca Juga: Jadi Aspri Hotman Paris, Iqlima Kim Diminta Tampil Seksi, Merasa Harga Diri Direndahkan
Berita Terkait
-
Blak-blakan Ingin Hotman Paris Tobat, Fritz Hutapea Pernah Usir Aspri Ayah dari Acara Keluarga
-
Dea OnlyFans Diancam Sopir Taksol saat Mau Ikut Aksi Kamisan di Depan Istana, Siskaeee Murka: Kudu Dikasih Paham!
-
Istri Hotman Paris Kerja Apa? Geser Para Aspri, Jadi Satu-satunya yang Temani Saat Sakit
-
Profesi Mentereng Andre Yakub, Eks Suami Iqlima Kim 'Cawe-Cawe' di Konflik Hotman Paris vs Razman Arif
-
Berapa Gaji Aspri Hotman Paris? Jabatan Mentereng yang Dinilai Cocok untuk Anak Nikita Mirzani
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
-
Kronologi Pemerkosaan Jurnalis Juwita Sebelum Dibunuh, Terduga Pelaku Anggota TNI AL
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
Terkini
-
Arus Lalin di Simpang Stadion Kridosono Tak Macet, APILL Portable Belum Difungsikan Optimal
-
Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran di Gunungkidul Menurun, Dispar Ungkap Sebabnya
-
H+2 Lebaran, Pergerakan Manusia ke Yogyakarta Masih Tinggi
-
Exit Tol Tamanmartani Tidak Lagi untuk Arus Balik, Pengaturan Dikembalikan Seperti Mudik
-
Putra Prabowo Berkunjung ke Kediaman Megawati, Waketum PAN: Meneduhkan Dinamika Politik