SuaraJogja.id - Berbagai peristiwa unik terjadi ketika Idul Adha 2022, tak terkecuali momen sapi kurban kabur di hari penyembelihan. Video-video kejadian itu pun berseliweran di media sosial.
Akun Twitter @merai_uncover turut membagikan sederet rekaman sapi kurban kabur tersebut pada Senin (11/7/2022). Selain di DIY dan Jawa Tengah, ada juga kejadian hewan kurban kabur yang berlokasi di DKI Jakarta.
Tak hanya lokasinya yang beragam, momennya pun juga bervariasi. Ada sapi yang masuk minimarket, mengobarak-abrik pesta pernikahan, sampai membuat panik para pedagang pasar. Berikut selengkapnya:
1. Sapi masuk Indomaret
Baca Juga: Dari Penjara, Putra Siregar Kurban 1.900 Kambing dan 120 Ekor Sapi
Video tampak diambil dari seseorang yang berada di halaman minimarket Indomaret di Kecamatan Magelang Utara, Kota Magelang, Jawa Tengah. Terlihat dari jauh seekor sapi berlari menyebrang jalan ke arah kamera merekam.
Panik, orang di balik kamera tampaknya berlari sampai gambar yang diambil hilang fokus. Sempat terlihat sapi menyeggol sepeda motor yang terparkir di halaman Indomaret.
Si perekam pun masuk ke dalam minimarket dan dari dalam pintu kaca memperlihatkan bahwa sapi sudah berlari menjauhi minimarket. Di akhri video, terekam dua sepeda motor yang disenggop sapi tadi terjatuh di area parkir.
2. Sapi kacaukan pesta pernikahan
Resepsi pernikahan di kawasan Kalideres, Jakarta Barat mendadak bubar lantaran ada sapi masuk ke lokasi para tamu duduk. Tak terlihat satu pun orang di sana karena tampaknya sudah berhamburan pergi begitu sapi masuk di bawah tenda.
Baca Juga: Viral Sapi Kurban di Klaten Kabur, Berhasil Dijinakan Gegara Ini
Terdengar seorang pria dengan pengeras suara mengatakan bahwa sapi itu tampak tengah mengamuk. Lalu, seketika ia terdengar panik memberi tahu seorang pria yang di depan sapi untuk tak mendekat pada sapi tersebut.
Berita Terkait
-
Nyesek Banget! Detik-detik Irfan Hakim Ucap Salam Perpisahan pada Sapi Kurban Condrosimo
-
Lebih Besar dari Sapi Impor, Kepala Sapi Kurban Irfan Hakim Dijadikan Penelitian di IPB
-
Deretan Momen Epic Sapi Vs Manusia yang Tiap Tahun Pasti Ada di Idul Adha
-
Heboh Sapi Kurban Jantan di Pekanbaru Punya 2 Bayi dalam Perut
-
Mohon Bersabar Ini Ujian! Viral Adu Jotos Bapak-bapak vs Sapi Kurban, Siapa yang Menang?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI