SuaraJogja.id - Apel pasukan pengamanan VVIP jelang pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono digelar di Stadion Maguwoharjo, Depok, Kabupaten Sleman, Rabu (7/12/2022) sore.
Brigjen TNI Puji Cahyono selaku Komandan Komando Resort Militer (Danrem) 072/Pamungkas Jogja, memimpin langsung apel tersebut. Wakapolda DIY Brigjen. Pol. Raden Slamet Santoso turut mendampingi.
Ribuan aparat gabungan TNI, Polri, Sat Pol PP disiagakan dan akan bertugas dalam mengamankan pernikahan.
Puji mengatakan, apel pasukan pengamanan adalah rangkaian agenda yang selalu dan harus dilaksanakan bila di suatu daerah ada tamu penting, baik itu presiden, tamu negara dan tokoh penting lainnya.
"Dalam pengamanan ini, TNI dan Polri terus berkoordinasi secara maksimal," kata dia, di lokasi, Rabu.
Puji mengatakan, pengamanan di lokasi pelaksanaan kegiatan dan area terkait telah disiapkan, mulai dari titik Prambanan hingga Jogja.
Objek yang digunakan oleh rombongan VIP juga sudah disiapkan pengamanannya, lanjutnya.
"Ada lima titik. [Beberapa di antaranya] Ambarukmo, kediaman, [Hotel] Sheraton hingga Gedung Agung," sebut dia.
Rekayasa Lalu Lintas Berlaku Tentatif
Baca Juga: Menikah 10 Desember Mendatang, Kaesang Beberkan Alasan Beri Erina Gudono Mahar 300 Ribu
Sementara itu untuk skenario rekayasa lalu-lintas, juga sudah dikoordinasikan oleh Direktorat Lalu Lintas Polda DIY. Puji berharap tidak ada kemacetan terjadi saat kegiatan berlangsung.
Berita Terkait
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
Silaturahmi Lebaran ke Rumah Jokowi, Adu Glamor Selvi Ananda Vs Erina Gudono dengan Tas Mewah
-
Pemerintah Lakukan Pengamanan Kegiatan Salat Idul Fitri dan Lokasi Rawan Bencana
-
20 Persen Warga Tak Mudik, Kapolri Prediksi Bakal Ada Lonjakan Volume Kendaraan saat Hari H Lebaran
-
PSI Siap-siap Gelar Kongres di Solo, Mimpi Jokowi Bentuk Partai Super Tbk Segera Terwujud?
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan