VR menjadi endorse tersebut sudah 4 bulan dan baru tertangkap aparat di bulan kelima. Dia sendiri mengaku menyesal menjalaninya karena berkat tawaran tersebut akhirnya harus jauh dari anak dan keluarga.
Oleh karena itu dia berpesan untuk para selebram di luar Lapas agar jangan sekali-sekali mengambil job endorse dari judi online. Dia prihatin karena banyak selebram yang masih tertarik mengambil pekerjaan tersebut.
"Jangan sampai kayak saya karena ya lebih dari ke kita sendiri sih untuk menolaknya,"tutur dia.
Kini dia berusaha untuk menyibukkan diri di dalam Lapas Perempuan. Dia pernah menjadi tenaga di Dapur umum milik Lapas tersebut. Dan saat ini dirinya menjadi tamping taman, yang bertanggungjawab atas tanaman di dalam Lapas.
Sebentar lagi dia akan bebas dan kini tengah mengurus syarat bebas bersyarat. Dirinya sudah berencana ingin memulai hidup baru selepas bebas nanti. Dirinya ingin kembali membangun Instagram, menjadi talent dan menerima endorse lagi meski bukan judi online.
"Saya ingin bikin YouTube lagi,"tambahnya.
Kepala Lapas Perempuan Evi Loliance menambahkan sejak masuk pertama kali di Lapas Perempuan, sudah banyak kontribusi yang diberikan oleh VR. Dia banyak memberi bantuan terhadap warga binaan yang lain termasuk dengan sukarela di dapur.
"Dia banyak memberi support kepada warga binaan lainnya,"kata dia
Kontributor : Julianto
Baca Juga: Puting Beliung Terjang 4 Padukuhan, Puluhan Rumah di Semin Gunungkidul Rusak
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Datang Elkan Baggott Kembali Disambut Rizky Ridho Hingga Yakob Sayuri
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 4 Pilihan Alas Bedak Wardah yang Bikin Glowing dan Tahan Lama, Murah tapi Berkualitas!
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
- 6 Rekomendasi Lipstik yang Tahan Lama Terbaik, Harga Terjangkau Mulai Rp30 Ribuan
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP OPPO Murah RAM 8 Memori 256 GB di Bawah Rp 4 Juta, Multitasking Anti Lemot!
-
Siapa di Balik Prime11? Agen Pemain yang 'Jerumuskan' Rafael Struick dan Jens Raven ke Super League
-
Jay Idzes Tarik Diri usai Tak Kunjung Dapat Klub Baru, Bagaimana Nasibnya di Venezia?
-
Regulasi 11 Pemain Asing, Guru Patrick Kluivert Dorong Pemain Lokal Hengkang dari Super League
-
Pelatih Irak Dibuat Pusing Timnas Indonesia Jelang Ronde 4: Kami Coba Hubungi, tapi...
Terkini
-
Rekomendasi PO Bus Terminal Pulo Gebang ke Terminal Giwangan
-
'Dipandang Rendah Karena Miskin...' Curhatan Siswa Sekolah Rakyat di Jogja yang Bikin Terenyuh
-
Dua Siswa, Satu Kelas: Kisah Pilu SD Negeri di Sleman yang Kekurangan Murid
-
Yogyakarta Gencarkan Perang Lawan Stunting: Tim Pendamping Dikerahkan, Calon Pengantin Jadi Target Utama
-
Kasus Leptospirosis Mengintai Jogja, Pemilik Hewan Peliharaan hingga Pemancing Diharap Waspada