SuaraJogja.id - Ketua Umum PB Ikatan Dokter Indonesia atau IDI Adib Khumaidi melakukan kunjungan di kantor redaksi Suarajogja.id yang terletak di kawasan Gejayan, Sleman, Jumat (17/5/2024).
Dokter Adib Khumaidi yang datang bersama Wakil Bendahara Umum PB IDI Asturi Putri sempat mendiskusikan banyak hal mulai dari penghapusan sistem kelas di BPJS, impelementasi UU Kesehatan hingga tantangan para dokter di masa mendatang.
Tak hanya itu, Adib juga sempat berkisah mengenai pengalaman serunya selama blusukan ke sejumlah daerah hingga hobinya bermain ping pong.
Turut mendampingi obrolan yang berlangsung hangat tersebut Kepala Biro Suarajogja.id Rendy Adrikni Sadikin serta tim redaksi.
Sebelum melakukan anjangsana ke kantor Suarajogja.id, Ketua Umum PB IDI Adib Khumaidi dan rombongan baru saja mengikuti kegiatan puncak peringatan Hari Bakti Dokter Indonesia ke-116 yang dipusatkan di Kota Yogyakarta.
Acara peringatan Hari Bakti yang mengangkat tema Sinergi dan Kolaborasi Untuk Negeri itu merupakan puncak rangkaian kegiatan HBDI yang berlangsung mulai dari 16-20 Mei 2024.
Yogyakarta, menurut Adib Khumaidi sengaja dipilih sekaligus untuk merayakan Sumbu Filosofi yang baru saja ditetapkan sebagai Warisan Budaya Dunia oleh UNESCO.
"acaranya di sini memang dirancang sekaligus untuk merayakan Sumbu Filosofi Yogyakarta yang kini telah ditetapkan sebagai Warisan Budaya Dunia," tukasnya.
Berita Terkait
-
Tak Mau Kalah dari Petahana, Abdi Dalem Keraton Ini Daftar Pilkada Kota Yogyakarta
-
Akhirnya Ada Kesepakatan, Bantul Bersedia Jadi Penampung Sampah Kota Yogyakarta
-
Pemerintah Ganti Sistem Kelas di Pelayanan BPJS dengan KRIS, IDI Berikan Sejumlah Catatan
-
Gelar Seminar Saintifikasi Jamu, PB IDI Ulas Potensi Pengembangan Obat Tradisional
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Sampah Organik Milik Warga Kota Jogja Kini Diambil Petugas DLH, Simak Jadwalnya
-
DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up