Selain di Tegalrejo, warung soto sholeh juga memiliki sejumlah cabang, di antaranya di Jalan Bantul, Jalan Magelang serta di Jalan Wates.
Untuk seporsi harganya mulai dari Rp20 ribu.
3. Soto Pak Slamet
warung soto yang terletak di kawasan Sleman bagian barat ini bisa jadi pilihan kamu untuk sarapan.
Soto yang terletak di pinggir rel kereta api ini masuk jajaran soto legendaris di Jogja.
Warung soto Pak Slamet sudah buka sejak 1982.
Lokasinya di Jalan Ambar Arum, Mejing Kidul, Ambarketawang, Gamping, Sleman.
Warung ini buka dari pukul 06.00 WIB hingga 16.00 WIB.
Harganya untuk soto biasa Rp14 ribu sementara untuk soto pisah Rp19 ribu.
Baca Juga: Sebanyak 2.485 Pemilih Pemula di Kota Jogja Belum Lakukan Perekaman KTP-el, Disdukcapil Gerak Cepat
4. Soto Sawah
Nah, tak jauh dari lokasi Soto Kadipiro, bila kamu ke arah utara menuju Jalan Godean akan menemukan salah satu soto legendaris lainnya di Jogja. Namanya soto sawah.
Soto sawah ini sudah dikelola empat generasi. Warung yang dulunya memang berada di pinggir sawah ini sudah dirintis sejak awal dekade 1950-an oleh Kromoinangun.
Untuk menunya terdapat soto ayam dan sapi. Untuk soto ayam dibanderol dengan harga Rp13 ribu, sementara soto sapi Rp16 ribu.
Selain aneka soto, warung soto sawah ini juga menyediakan menu ayam kampung goreng.
Warung yang beralamat di Jalan Soragan No. 13, Cungkuk, Ngestiharjo, Kecamatan Kasihan, Bantul ini buka dari pukul 07.00 hingga 15.30 WIB.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
ARTJOG 2026 Siap Guncang Yogyakarta, Usung Tema 'Generatio' untuk Seniman Muda
-
Komdigi Tegaskan Pembatasan Game Online Destruktif, Gandeng Kampus dan Industri Optimasi AI
-
Anak Kos Jogja Merapat! Saldo DANA Kaget Rp 299 Ribu Siap Bikin Akhir Bulan Aman, Sikat 4 Link Ini!
-
Kabel Semrawut Bikin Jengkel, Pemkab Sleman Ancam Stop Izin Tiang Baru dari Provider
-
Geger! Rusa Timor Berkeliaran di Sleman, Warga Panik Cari Pemilik Satwa Liar yang Lepas