Coach Mazola Junior pun turut sumringah usai melihat PSS Sleman memetik kemenangan sekaligus bisa menyaksikkan Danilo Alves menorehkan gol perdananya di Liga Indonesia untuk PSS. Ia pun mengungkap masa-masa sulit yang dihadapi Danilo dalam sepekan ini.
"Danilo sangat tertekan dengan insiden gagal penalti yang dilakukannya pada pertandingan lalu. Dia juga dalam kondisi flu berat namun hal tersebut tidak menghalanginya bekerja keras. Dia juga tidak percaya kejadian yang menimpanya pada saat itu," sebut Mazola.
Tanggungjawabnya sebagai insan sepak bola profesional membuatnya terus bekerja keras meningkatkan level permainannya. Menurut Coach Mazola, kegigihan Danilo membuatnya mampu melewati hari-hari yang berat.
"Sebagai pemain sepak bola profesional, Danilo menunjukan kepada kita semua tanggungjawabnya sebagai striker dengan mencetak gol," ujarnya.
Baca Juga: PSS Sleman Sukses Curi Poin di Kandang Barito Putera: Hokky Girang, Debut Manis Coach Mazola
Mentas dari Zona Degradasi
Kemenangan yang diraih di kandang Persis Solo cukup memberikan angin segar bagi para penggawa PSS Sleman.
Hasil 3 poin membuat posisi PSS Sleman terdongkrak keluar dari zona degradasi.
Diketahui sebelumnya PSS Sleman sempat terjerembab di zona degradasi usai gagal meraih poin di kandang saat menjamu Persita Tangerang. Kekalahan atas Laskar Cisadane membuat PSS Sleman bertengger di urutan ke-17 klasemen sementara.
Terkini PSS Sleman merangkak naik ke posisi 14 klasemen sementara Liga 1 dengan raihan 8 poin.
Baca Juga: Coach Mazola Beberkan Kunci Penting Agar PSS Sleman Bisa Curi Poin di Kandang Barito Putera
Sementara Persis Solo kini tergelincir di zona degradasi bersama Madura United dan Semen Padang.
Berita Terkait
-
Hasil BRI Liga 1: Momen Pulang ke Rumah, PSS Sleman Malah Dihajar Dewa United
-
BRI Liga 1: Hadapi Dewa United FC, PSS Sleman Bawa Misi Selamatkan Diri
-
Hattrick Lawan Persis Solo, 3 Pemain Timnas Indonesia yang Posisinya Bisa Digantikan Yakob Sayuri
-
Hasil Persis Solo vs Malut United: Yakob Sayuri Hattrick Acak-acak Laskar Sambernyawa
-
Pelatih Oxford United Hubungkan Gol Bunuh Diri Ole Romeny dengan Timnas Indonesia, Kenapa?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja