SuaraJogja.id - Pemuda dan kaum perempuan di Babadan Baru, Kentungan, Condongcatur, Sleman, secara solid mendukung pasangan calon (Paslon) nomor urut 02, Harda Kiswaya dan Danang Maharsa, dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Sleman 2024. Dukungan ini menjadi sorotan karena wilayah tersebut merupakan tempat tinggal calon bupati nomor urut 01, Sukamto.
Dalam acara Senam Sleman Sehat Harapan Baru yang diadakan pada Minggu (17/11/2024), Harda Kiswaya menyampaikan komitmennya untuk meningkatkan ketersediaan lapangan kerja bagi pemuda, menjamin kesehatan, keamanan wilayah, serta pemberdayaan perempuan.
Komitmen Harda untuk Lapangan Kerja dan Pemberdayaan Pemuda
Harda menyatakan, pihaknya akan mempermudah investasi untuk menciptakan lebih banyak lapangan kerja, sehingga generasi muda di Sleman tidak perlu merantau.
Baca Juga: Sholawatan Pilkada Sleman Berujung Polemik, Bawaslu Usut Dugaan Eksploitasi Anak
"Kami berkomitmen membuka peluang kerja baru di Sleman agar pemuda di sini dapat tetap berkarir tanpa harus pergi ke luar daerah," ungkap Harda di hadapan sekitar 500 peserta senam, Minggu.
Selain itu, ia berjanji menegakkan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 8 Tahun 2019 tentang Pengendalian dan Pengawasan Minuman Beralkohol. Langkah ini dilakukan untuk mencegah penyalahgunaan alkohol oleh anak muda.
"Aturannya jelas, miras hanya boleh dijual di lokasi yang telah ditentukan. Penjualan sembarangan akan kami tindak tegas," tegasnya.
Harda juga berencana menyediakan fasilitas untuk mendukung kegiatan kreatif anak muda, termasuk pemasangan CCTV di wilayah-wilayah kampung yang dikelola oleh pemuda setempat. Hal ini bertujuan meningkatkan keamanan dan mencegah tindak kriminal.
"Pemuda adalah garda terdepan keamanan lingkungan. Kami ingin mendengar kebutuhan mereka agar program yang kami tawarkan benar-benar bermanfaat," tambah Harda.
Pemuda Babadan Baru Aktif Mendukung Paslon Harda-Danang
Berita Terkait
-
Jatuh Bangun Nasib Ridwan Kamil: Gagal di Jakarta, Kini Terseret Isu Korupsi dan Perselingkuhan
-
Sahur Mewah Bupati Pekalongan di Akun Medsos Resmi Pemkab Tuai Kritik
-
Unjuk Rasa Desak KPK Selesaikan Kasus Korupsi di Banggai
-
Sebulan Menjabat Jadi Bupati, Jeje Govinda Bingung Ditanya Dedi Mulyadi
-
Hasto Klaim Dapatkan Intimidasi Sejak 2023: Makin Kuat Setelah Pilkada 2024
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
-
Kabar Duka! Legenda Persebaya Putut Wijanarko Meninggal Dunia
Terkini
-
Kilas Gunungkidul: Kecelakaan Maut Terjadi Selama Libur Lebaran, Seorang Anggota Polisi Jadi Korban
-
Malioboro Mulai Dipadati Wisatawan Saat Libur Lebaran, Pengamen Liar dan Perokok Ditertibkan
-
Urai Kepadatan di Pintu Masuk Exit Tol Tamanmartani, Polisi Terapkan Delay System
-
Diubah Jadi Searah untuk Arus Balik, Tol Jogja-Solo Prambanan-Tamanmartani Mulai Diserbu Pemudik
-
BRI Lestarikan Ekosistem di Gili Matra Lewat Program BRI Menanam Grow & Green