SuaraJogja.id - Dengan pesona yang tak pernah luntur, Yogyakarta menawarkan pengalaman liburan yang tak terlupakan.
Dikenal sebagai kota yang kaya akan budaya, sejarah, dan keindahan alam, Yogyakarta selalu menjadi magnet bagi para wisatawan. Jika Anda sedang mencari tempat yang sempurna untuk menghabiskan liburan akhir tahun, kota ini tentu bisa menjadi pilihannya.
Untuk melengkapi pengalaman liburan yang menyenangkan, Anda juga bisa menginap di Garrya Bianti Yogyakarta yang hadir untuk menikmati suasana tenang di Yogyakarta.
1. Keindahan Alam yang Memukau
Baca Juga: Harda-Danang Janji Sleman Bebas Sampah dan KKN jika Menang di Pilkada 2024
Yogyakarta dikelilingi oleh keindahan alam yang luar biasa. Dari pantai yang eksotis hingga pegunungan, semuanya bisa Anda nikmati dalam satu perjalanan. Garrya Bianti Yogyakarta, yang terletak di Gabugan, Pandowoharjo, Sleman, Yogyakarta, menawarkan akses mudah ke berbagai destinasi wisata alam. Setelah seharian menjelajahi alam, Anda bisa kembali ke Garrya Bianti Yogyakarta untuk menikmati suasana tenang dan memanjakan diri dengan berbagai fasilitas yang tersedia.
2. Kaya Akan Budaya
Yogyakarta dikenal sebagai kota budaya. Anda bisa mengunjungi berbagai candi, museum, dan pusat kesenian untuk lebih mengenal sejarah dan budaya Jawa.
Kotagede juga bisa masuk ke dalam daftar kunjungan Anda untuk mengenal lebih dalam mengenai sejarah berdirinya Yogyakarta. Selain itu, Anda juga bisa menyaksikan berbagai pertunjukan seni tradisional seperti Sendratari Ramayana di Kompleks Candi Prambanan yang memukau.
Setelah puas menjelajahi dunia budaya, Anda bisa kembali ke Garrya Bianti untuk mengikuti berbagai kelas seni seperti eco-pounding, batik class, atau eco-art paper. Kegiatan-kegiatan ini tidak hanya menyenangkan, tetapi juga mengajak Anda untuk lebih mindful melalui kreativitas Anda.
Baca Juga: Terbukti Korupsi, Mantan Dirut PT Taru Martani Dipidana 13 Tahun
3. Kuliner yang Menggoda
Berita Terkait
-
Dari Musik Jazz hingga Hias Easter Egg: Deretan Aktivitas Seru Usai Lebaran untuk Liburan Keluarga
-
Revolusi Makan Siang Sekolah: Saat Dapur Hotel Kasih Jawab Masalah Gizi Anak
-
Perjalanan Habbie, UMKM yang Berkembang dengan Dukungan BRI Hingga Pecahkan MURI!
-
Warung Bu Sum: Legenda Kuliner Jogja Bertahan Berkat Resep Rahasia & Dukungan BRI
-
Diserbu Pengunjung, Balon Don dari Karakter Film Jumbo Jadi Primadona Liburan di Jakarta
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan