SuaraJogja.id - Polresta Sleman mengungkap dugaan praktik perjudian di wilayahnya belum lama ini.
Kendati tidak ditemukan aktivitas judi saat dilakukan pengecekan, polisi mendapati sejumlah arena yang diduga disiapkan untuk kegiatan ilegal tersebut.
Kapolresta Sleman, Kombes Pol Edy Setianto Erning Wibowo menuturkan bahwa pihaknya mendapatkan informasi itu dari masyarakat serta pantauan media sosial.
Informasi tersebut mengenai rencana kegiatan halal bihalal yang disisipi ajakan judi sabung ayam.
Baca Juga: Guru Besar UGM Dipecat karena Kekerasan Seksual: Polisi Belum Terima Laporan
"Dua hari yang lalu [pengecekan di lokasi], intinya kita mendapat informasi dari masyarakat dan beredar di medsos bahwa ada ajakan orang mau halal bihalal dan mau sabung ayam," kata Edy saat dihubungi, Jumat (12/4/2025).
Menindaklanjuti laporan itu Polresta Sleman bersama Kodim 0732 Sleman, Polisi Militer AD, POM AU dan Pemerintah setempat mendatangi lokasi diduga digunakan untuk judi sabung ayam dan dadu tersebut.
Berdasarkan informasi, lokasinya berada di Dusun Gedongan Sinduadi, Mlati, Sleman.
Namun saat dilakukan pengecekan di lokasi, petugas gabungan tidak menemukan aktivitas perjudian yang dilakukan.
"Namun setelah dilakukan pengecekan di sana kita tidak menemukan ada aktivitas judi itu," ucapnya.
Kendati demikian, dari hasil pemeriksaan di lokasi, kata Edy, ditemukan beberapa bangunan permanen yang diduga digunakan sebagai arena perjudian.
Berita Terkait
-
Wawali Surabaya Dilaporkan Polisi! Gara-Gara Bela Pekerja yang Ijazahnya Ditahan?
-
Sekar Arum 'Angling Dharma' Berbelit-belit Dicecar Kasus Uang Palsu, Polisi: Dia Masih Belum Jujur
-
Ada Menteri Masih Anggap Jokowi Bosnya, PKB: Ambil Positifnya, Tak Usah Politisasi Halal Bihalal
-
Polisi Imbau Warga Hindari Kawasan GBK: Ada Konser Taeyeon SNSD dan Laga Persija vs Persebaya
-
Rekam Jejak Brigadir AK di Polri, Dipecat Usai Tewaskan Bayi 2 Bulan Hasil Hubungan Luar Nikah!
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
-
Harga Emas Antam Hari Ini Masih Stagnan Sebesar Rp1.896.000/Gram
Terkini
-
UGM Dituding Tak Berani Jujur Soal Ijazah Jokowi, Amien Rais: Ada Tekanan Kekuasaan
-
Drama Ijazah Jokowi Berlanjut, UGM Jadi Sasaran Demo Ratusan Orang
-
Hotel INNSIDE by Melia Yogyakarta Rayakan Anniversary Ke-8 dengan Semangat Baru Bersama GM Baru
-
Punya Jejak Cemerlang, Direktur Utama BRI Hery Gunardi Terpilih Jadi Ketum PERBANAS 20242028
-
Wabup Bantul Ingatkan Jangan jadi Korban, Ini Cara Tepat Selamat dari Ombak di Pantai