SuaraJogja.id - Meski ditolak pedagang dan juru parkir, Pemda DIY terus melakukan pengembalian aset Parkir Abu Bakar Al (ABA) dari Pemkot Yogyakarta.
Pemda bahkan sudah siap melakukan pembongkaran Parkir ABA untuk dijadikan kawasan terbuka hijau.
Pemda DIY menyiapkan beberapa lokasi alternatif parkir, salah satunya di kawasan Ketandan, Kota Yogyakarta.
Namun karena luas lahan di Ketandan lebih sempit dibandingkan parkir ABA, desain kawasan parkir nantinya disesuaikan dengan karakter dan kapasitas lahan.
Baca Juga: Dipanggil Sultan, Wali Kota Hasto Wardoyo Didesak Segera Atasi Ruwetnya Masalah Kota Jogja
"Desainnya juga sudah disiapkan. Tapi, karena luasan antara lokasi lama dan yang di Ketandan berbeda, jadi ada penyesuaian desain, termasuk fasadnya agar sesuai dengan karakter kawasan Pecinan," papar Kepala Badan Perencanaan Pembangunan, Riset, dan Inovasi Daerah (Bapperida) DIY, Ni Made Dwipanti Indrayanti di Yogyakarta, Senin (14/4/2025).
Selain Ketandan, menurut Made juga mengidentifikasi sejumlah lokasi lain yang akan dijadikan kantong parkir pengganti Parkir ABA. Di antaranya di Parkir Ngabean, Parkir Khusus Senopati serta Terminal Giwangan.
Namun keempat kantong parkir hanya digunakan sementara. Sebab Pemda aka mewujudkan kawasan Malioboro sebagai zona rendah emisi.
Parkir bus sementara bisa dilakukan di Parkir Senopati dan Ngabean.
Parkir Ketandan nantinya hanya diperuntukkan untuk parkir kendaraan pribadi seperti sepeda motor dan mobil.
Baca Juga: Malioboro Bau Pesing? Ide Pampers Kuda Mencuat, Antara Solusi atau Sekadar Wacana
Sedangkan Terminal Giwangan direncanakan menjadi terminal wisata
Berita Terkait
-
Libatkan Istri jadi Tukang Palak, Preman Pemeras Tukang Sayur di Bekasi Ternyata Budak Narkoba
-
Jukir Liar di Jakarta Masih Marak, Rano Karno: Nggak Setiap Hari Mereka Lakukan Itu
-
Keluhkan Penjualan Merosot, Pedagang Mainan di Pasar Gembrong: Lebaran Sudah Nggak Berpengaruh
-
Pedagang Pasar Khawatir Omzet Bisa Anjlok Gegara Kebijakan Kemasan Rokok Polos
-
Kurma Laris Manis di Pasar Tanah Abang, Harga Mulai Rp40.000/kg
Komentar
Pilihan
-
Rekayasa Lalu Lintas Gunungkidul saat Malam Tahun Baru, Simak Rute Pesta Kembang Api
-
Detik-detik KA Argo Wilis Senggol KA Argo Semeru di Wates, Hampir Tabrakan
-
Dugaan Pemerasan KPK ke Syahrul Yasin Limpo, Kapolri Listyo Sgit Prabowo: Polri Transparan
-
Polda DIY Tetapkan Briptu MK Jadi Tersangka Penembakan Pemuda di Gunungkidul
-
Raga Bergoyang walau Hati Mengerang: Saat Gelombang Dangdut Koplo Menggulung Anak Kota hingga Istana
Terkini
-
Suap Tanah Kas Desa Trihanggo Terungkap, Lurah dan Pengusaha Hiburan Malam Ditahan
-
Tunggu Hasil Mediasi Mangkubumi, Warga RW 01 Lempuyangan Tolak Pengukuran Rumah PT KAI
-
Tak Puas dengan Pembuktian UGM, Massa TPUA Segera Sambangi Jokowi di Solo
-
Parkir ABA bakal Dibongkar, Sultan Pertanyakan Munculnya Pedagang Tapi Jukir Harus Diberdayakan
-
Guru Besar UGM Dipecat Karena Kekerasan Seksual, Kok Masih Digaji? UGM Buka Suara
-
Diminta Tunjukkan Ijazah Asli, Dekan Fakultas Kehutanan UGM: Ada di Pak Jokowi
-
Heboh Ijazah Jokowi, UGM Tegas: Kami Punya Bukti, Skripsi Tersimpan di Perpustakaan
-
Banknotes SAR untuk Living Cost Jemaah Haji 2025 dari BRI: Dukungan Proaktif Layanan Haji
-
UGM Dituding Tak Berani Jujur Soal Ijazah Jokowi, Amien Rais: Ada Tekanan Kekuasaan
-
Drama Ijazah Jokowi Berlanjut, UGM Jadi Sasaran Demo Ratusan Orang
-
Hotel INNSIDE by Melia Yogyakarta Rayakan Anniversary Ke-8 dengan Semangat Baru Bersama GM Baru
-
Punya Jejak Cemerlang, Direktur Utama BRI Hery Gunardi Terpilih Jadi Ketum PERBANAS 20242028
-
Wabup Bantul Ingatkan Jangan jadi Korban, Ini Cara Tepat Selamat dari Ombak di Pantai
-
Hak Korban Tak Dipenuhi, Pemda DIY Desak UGM Laporkan Kasus Kekerasan Seksual ke Polisi
-
Pemkab segera Luncurkan Program Pemberdayaan Difabel, Anggota Dewan Sleman Harapkan Hal Ini