Budi Arista Romadhoni
Rabu, 07 Januari 2026 | 16:33 WIB
Ilustrasi tikus penyebar infeksi Leptospirosis - Leptospirosis adalah. (Pexels)
Baca 10 detik
  • DIY mencatat 453 kasus leptospirosis dan 38 kematian sepanjang Januari-November 2025, dengan Bantul kasus tertinggi.
  • Penyakit zoonosis ini menular lewat air kencing tikus, dominan di area persawahan dan rawan melalui luka terbuka.
  • Gejala awal leptospirosis mirip penyakit lain; Kota Yogyakarta berisiko akibat sanitasi buruk dan genangan air pasca hujan.

Kontributor : Putu Ayu Palupi

Load More