Ada pilihan lain yang bisa dicoba oleh wisatawan agar tetap bisa leluasa berjalan di kawasan Malioboro.
Pengunjung atau wisatawan bisa mencoba naik becak kayuh, menyewa sepeda gratis serta naik alat transportasi umum Trans Jogja yang ada di kawasan Malioboro.