Pelajar SMK 1 Tanjungsari Ditahan Polairud, Sekolah : Surat Kapal Digadai

Siswa-siswa SMK Negeri 1 Tanjungsari memang harus menginap di polairud Probolinggo menunggu proses pemeriksaan selesai.

Chandra Iswinarno
Senin, 19 Agustus 2019 | 16:34 WIB
Pelajar SMK 1 Tanjungsari Ditahan Polairud, Sekolah : Surat Kapal Digadai
Suasana SMK N 1 Tanjung Sari Gunung Kidul. [Suara.com/Julianto]

"Tanggal 7 (Agustus 2019), siswa kami jemput ke Tanjungsari," paparnya.

Usai kejadian tersebut para siswa diliburkan selama sepekan dan baru masuk pada hari Senin (19/8/2019) ini. Mereka juga masih diberi kesempatan untuk libur menenangkan diri sembari menyusun laporan PKL baru dua minggu mendatang mereka kembali mengikuti proses kegiatan belajar mengajar seperti biasa.

Basuki menambahkan pihak ketiga yang menyalurkan anak-anak SMK Negeri 1 Tanjungsari tersebut sebenarnya dari sisi legalitas sudah lengkap. Perusahaan tempat para siswa melakukan PKL juga memiliki Dokumen dan badan hukum sesuai dengan kriteria yang ditentukan oleh kementerian pendidikan. Hanya saja memang kali ini nahkoda kapal tempat siswa SMK Negeri 1 Tanjungsari yang tergolong nakal.

"Ini kerjasama di tahun ke delapan antara SMK Negeri 1 Tanjungsari dengan pihak pemilik kapal tersebut. Sebelum mengirim siswa untuk PKL Kami selalu berkunjung ke perusahaan untuk memastikan segala sesuatunya Sesuai dengan standar yang ditetapkan,"tuturnya.

Baca Juga:Dibekuk saat PKL di Kapal, 15 Siswa SMK Disuruh Bersihkan Markas Polisi

Kontributor : Julianto

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini