Hari Terakhir, Ini Deretan Batik hingga Gaun Menawan yang Tutup JFW 2019

Dari empat koleksi gaun, ada satu busana karya Devis yang mencuri perhatian.

Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana | Kintan Sekarwangi
Senin, 04 November 2019 | 16:06 WIB
Hari Terakhir, Ini Deretan Batik hingga Gaun Menawan yang Tutup JFW 2019
Pagelaran Jogja Fashion Week 2019, Minggu, (03/11/2019). (Suara.com/Kintan Sekarwangi)

Busana itu identik dengan gaun yang sering dipakai oleh wanita Belanda pada zaman dahulu, berwarna putih dan panjang hingga menutupi kaki. Selain itu, gaun ini juga mempunyai aksen lengan panjang yang lebar dan kerah tinggi menutupi setengah leher.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak