Unggah Foto Upacara Tetesan tahun 1990, Kecantikan GKR Hayu Dipuji Warganet

Dalam keterangannya disampaikan bahwa potret tersebut diambil dalam acara Upacara Tetesan.

Galih Priatmojo | Mutiara Rizka Maulina
Senin, 03 Agustus 2020 | 11:55 WIB
Unggah Foto Upacara Tetesan tahun 1990, Kecantikan GKR Hayu Dipuji Warganet
GKR Hayu mengunggah foto saat mengikuti upacara tetesan di Kraton Yogyakarta, - (Instagram/@gkrhayu)

Sementara akun @titusaru_ahmad ikut bernostalgia dalam komentarnya, "Ya Allah inget main in line skate di alun alun sama Jeng Reni, jaman aku TK apa SD ya,"

Selain paras cantik para putri sultan tersebut, warganet juga mengomentari penggunaan shoulder pads yang pernah menjadi trend pada tahun 1990-an, dimana foto tersebut diabadikan.

"Dulu masih ngehitz banget shoulder pads begini." tulis akun @idhoet_sekarlangit.

"Shoulder pads klasik itu, Gusti," komentar akun @fauzanrn.

Baca Juga:Jelang 17 Agustus, Satpol PP Jogja Bakal Tata Pedagang Bendera Musiman

Sedangkan akun @lagibaca_bukuapa09 juga ikut mengatakan, "Jaman itu shoulder pads gitu lagi hitz... Ibuku punya beberapa baju ber-shoulder pads begini, lalu awal tahun 2000 pas beliau lagi rapi-rapi dan nemu baju ini lagi, shoulder padsnya langsung di copot. Udah ngga hits katanya,"

Selain menyoroti dua hal tersebut, ada juga warganet yang mengatakan apakah sampai saat ini upacara tetesan masih dilaksanakan di Kraton Yogyakarta. Namun, hingga tulisan ini dipublikasikan belum ada jawaban dari GKR Hayu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak