Sering Meresahkan Warga, Maling Sepeda Motor di Wonogiri Dicabut Kumisnya

Setelah puas menyelentik, satu orang warga nampak memainkan kumis tipis laki-laki itu. Setelah dipilintir, nampak bulu kumis pria ini mulai dicabut.

Galih Priatmojo | Mutiara Rizka Maulina
Rabu, 31 Maret 2021 | 12:21 WIB
Sering Meresahkan Warga, Maling Sepeda Motor di Wonogiri Dicabut Kumisnya
Video seorang diduga pencuri sepeda motor ducabut kumisnya oleh warga. - (Instagram/@smart.gram)

Sementara akun @qahar_ala*** mengatakan, "Saya suka kalau tidak main hakim sendiri, dan warga telah buktikan dengan main hakim rame-rame."

Tonton video lengkapnya DI SINI

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini