Top 5 SuaraJogja: Perum Polri Gowok Kebakaran hingga Pasien Covid-19 Kabur

Di Kulon Progo, BPBD meminta warga mengecek septic tank karena 80 persen air warga tercemar limbah tinja.

Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Rabu, 09 Juni 2021 | 11:10 WIB
Top 5 SuaraJogja: Perum Polri Gowok Kebakaran hingga Pasien Covid-19 Kabur
Ilustrasi kebakaran. (Shutterstock)

SuaraJogja.id - Sebuah rumah di Perum Polri Gowok kebakaran diduga karena korsleting. Di Kulon Progo, BPBD meminta warga mengecek septic tank karena 80 persen air warga tercemar limbah tinja.

Sementara itu, seorang pasien Covid-19 di Selter Niten, Bantul kabur. Tak kalah menjadi sorotan, 10 pelaku pengeroyokan di Wirobrajan akhirnya diamankan meski sempat kabur ke luar kota.

Di sisi lain, Susi Pudjiastuti memberikan reaksi ketika duet Mega-Prabowo diadu dengan usulan presiden 3 periode. Simak lima berita terpopuler pada Selasa (8/6/2021) kemarin dari SuaraJogja.id berikut ini:

1. Perum Polri Gowok Kebakaran, Diduga karena Korsleting

Baca Juga:Sempat Melarikan Diri, 10 Pelaku Pengeroyokan di Wirobrajan Diamankan Polisi

Sebuah rumah di Perum Polri Gowok F1 46 Caturtunggal, Depok, Sleman terbakar pada Selasa (8/6/2021) siang. Sejumlah mobil pemadam kebakaran langsung mendatangi lokasi untuk melakukan evakuasi dan pemadaman.

Informasi ini disampaikan langsung oleh Kepala Seksi Operasional dan Investigasi Kebakaran Bidang Pemadam Kebakaran Satpol PP Sleman Suwandi. Penyebab kebakaran sendiri diduga berasal dari hubungan arus pendek atau korsleting listrik di rumah tersebut.

Baca selengkapnya

2. Sempat Melarikan Diri, 10 Pelaku Pengeroyokan di Wirobrajan Diamankan Polisi

Baca Juga:80 Persen Air Warga Tercemar Limbah Tinja, BPBD Kulon Progo Minta Warga Cek Septic Tank

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak