Terdampak PPKM Darurat, 121 Ribu Lebih Warga DIY Dapat BST Mulai Juli Ini

sebagai konsekuensi adanya PPKM Darurat, pemerintah akan membagikan Bantuan Sosial Tunai atau BST

Galih Priatmojo
Selasa, 06 Juli 2021 | 12:07 WIB
Terdampak PPKM Darurat, 121 Ribu Lebih Warga DIY Dapat BST Mulai Juli Ini
INFOGRAFIS: PPKM Darurat

Sebagai informasi, dalam keterangan resmi Kemenko PMK, pemerintah melakukan percepatan penyaluran bansos. Hal ini dilakukan sebagai upaya menurunkan angka kemiskinan kembali di bawah dua digit.

Pemerintah melakukan koordinasi dengan beberapa kementerian dan lembaga untuk mempercepat penyaluran bansos. Diantaranya program keluarga harapan (PKH) kepada 10 juta keluarga penerima manfaat (KPM), program sembako kepada 18,8 juta KPM dan perpanjangan bantuan sosial tunai (BST) Mei - Juni kepada 10 juta KPM.

Kontributor : Putu Ayu Palupi

Baca Juga:Ada PPKM Darurat, Jam Operasional Jasa Raharja DIY Dimulai Pukul 08.00 Hingga 12.00

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak