otot faring membantu manusia menelan makanan.
4. Dorong makanan ke kerongkongan
Faring membantu makanan untuk bisa masuk tenggorokan dan dibawa ke kerongkongan.
5. Seimbangkan tekanan udara
Baca Juga:Fungsi Rongga Hidung: Pernapasan dan Penghidu
Salah satu fungsi faring ini seimbangkan tekanan udara di gendang telinga.
6. Membuat manusia bicara
Faring bisa membuat manusia bicara. Bahkan melafalkan kata-kata.
Demikian 6 fungsi faring dan penjelasan singkatnya.
Baca Juga:7 Fungsi Hidung yang Penting untuk Kehidupan, Salah Satunya untuk Bernyanyi dan Bicara