3. Roti Gandum
Roti gandum merupakan makanan yang mengandung karbohidrat yang lebih sehat jika dibandingkan dengan roti putih. Karena roti gandum memiliki serat yang lebih banyak dibandingkan dengan roti putih.
Dalam 100 gram, serat pada roti gandum sebanyak 7 gram. Sedangkan dalam roti putih hanya terdapat 2,7 gram serat.
4. Ubi Jalar
Baca Juga:Yuk Jaga Kesehatan, Ketahui Kebiasaan dan Jenis Makanan untuk Asam Lambung
Ubi jalar menjadi salah satu makanan yang mengandung karbohidrat dan menyehatkan. Ubi jalar mengandung 18-21% karbohidrat serta dilengkapi dengan vitamin A, vitamin c, dan Kalium.
5. Oatmeal
Oatmeal merupakan makanan yang mengandung karbohidrat yang sangat menyehatkan. Bukan hanya sebagai sumber karbohidrat, oatmeal juga mengandung serat dan protein yang baik bagi tubuh.

Sejumlah hasil penelitian menyebutkan bahwa dengan mengkonsumsi oatmeal sebagai sumber karbohidrat yang baik, untuk kesehatan jantung kamu.
6. Kacang merah
Baca Juga:Pelanggan Ancam Beri Bintang Satu, Kurir Makanan Sampai Rela Lakukan Hal Ini
Kacang-kacangan juga menjadi sumber karbohidrat yang menyehatkan. Kacang merah pun mengandung tinggi karbohidrat yaitu lebih dari 22%.