Distributor Minyak Goreng di Yogyakarta Keluhkan Kiriman Barang yang Tersendat

Dalam sepekan biasanya dia menerima kiriman 2 kali. Namun beberapa hari ini hanya sekali pasokan minyak goreng dari Semarang itu diterima.

Galih Priatmojo
Sabtu, 19 Maret 2022 | 14:58 WIB
Distributor Minyak Goreng di Yogyakarta Keluhkan Kiriman Barang yang Tersendat
Sejumlah jerigen berisi minyak goreng tertata di sekitar halaman tempat penyimpanan distributor minyak goreng di wilayah Tirtonirmolo, Kasihan, Bantul, Sabtu (19/3/2022). [Muhammad Ilham Baktora / SuaraJogja.id]

"Sampai sekarang itu memang masih ada kendala ya, dari pabrikan sana. Kita masih melakukan penyelidikan juga mengapa sampai ada kelangkaan juga di jenis minyak curah ini," kata dia. 

Namun di beberapa distributor lain, kata Yanto masih menerima kiriman minyak goreng yang cukup. 

"Beberapa distributor itu masih menerima pasokan minyak. Maka dari itu masih kita selidiki lagi ini," terang dia.

Baca Juga:ARTOTEL Yogyakarta dan Krack! Studio Gelar Pameran Seni Cetak, Ada 50 Karya Ditampilkan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak