Arus Mudik di Bantul Sudah Mulai Terlihat, JJLS Akan Ditutup Saat Lebaran

Kapolres Bantul AKBP Ihsan menyampaikan, operasi ketupat merupakan antisipasi pengamanan baik saat takbiran dan lebaran.

Eleonora PEW | Rahmat jiwandono
Selasa, 26 April 2022 | 21:50 WIB
Arus Mudik di Bantul Sudah Mulai Terlihat, JJLS Akan Ditutup Saat Lebaran
Kapolres Bantul AKBP Ihsan saat menjadi narasumber dalam acara Sosialisasi Surat Edaran Bersama tentang Gerakan Terpadu Penanggulangan Kejahatan Jalanan di Kabupaten Bantul, Yogyakarta, Senin (18/4/2022). (ANTARA/Hery Sidik)

"Kendaraan pemudik yang sudah melintas tentunya dari berbagai kode plat asal luar daerah. Bisa B ataupun BG dan sebagainya yang tentu memanfaatkan Jalur Wates maupun ring road selatan yang masuk Bantul," imbuhnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak