Pro Banget, Sopir Truk Ini Saling Berbagi Saat di Jalan

Unik banget, sopir ini berbagi buah di jalan sambil mengendarai truk.

Eleonora PEW
Kamis, 30 Juni 2022 | 10:42 WIB
Pro Banget, Sopir Truk Ini Saling Berbagi Saat di Jalan
Supir Truk Berbagi (Instagram/@motivasi.dakwah)

“Masya Allah Swt, tetapi lain kali hati-hati pak karena memberikan buahnya saat mobil sedang berjalan,” saran warganet. 

“Semoga rezeki bapak berkah. Sehat-sehat selalu. Kita gak tahu kebaikan apa yang membawa kita ke surga. Semua atas izin Allah Swt,” balas warganet. 

“Adem melihat bapakknya. Senyumannya ikhlas dan pemberiannya,” tutur warganet.  

Video bapak sopir truk yang berbagai sambil mengendarai truk ini pun viral. Videonya mendapatkan 19.218 likes dan ratusan komentar dari warganet. 

Baca Juga:Kakek-kakek Beli Mobil Pajero secara Cash, Gepokan Uang Langsung Dibawa Pakai Karung

Kontributor : Dinar Oktarini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak