Meski Baru Bergabung, Casemiro Mengaku Dekat dengan Empat Pemain Manchester United

Casemiro, menyebut empat pemain yang paling dekat dengannya sejak kepindahannya dan berkostum Setan Merah.

Eleonora PEW
Selasa, 18 Oktober 2022 | 15:18 WIB
Meski Baru Bergabung, Casemiro Mengaku Dekat dengan Empat Pemain Manchester United
Gelandang jangkar Manchester United, Casemiro. [OLI SCARFF / AFP]

"Saya pikir kerja keras adalah hal yang paling penting. Tentu saja, ada waktu untuk bekerja dan kemudian waktu untuk bercanda, saya pikir itu yang paling penting," pungkasnya.

Kemenangan 2-1 United di Everton menandai awal pertama Liga Premier Casemiro berseragam Setan Merah. Dia merayakan kesempatan itu dengan memberikan assist yang berharga untuk sahabatnya, Cristiano Ronaldo, membuat gol ke-700 dalam karier klub berusia 37 tahun itu.

Kontributor : Moh. Afaf El Kurnia

Baca Juga:Mason Greenwood Resmi Dijebloskan ke Penjara, Dituduh Percobaan Pemerkosaan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak