Shakira Jasmine Bongkar Rahasia Dapur Lagunya hingga Ambisi Menembus Label Korea

Shakira Jasmie bicara proses kreatifnya dalam bermusik.

Yohanes Endra | Muhammad Azy Aminullah
Jum'at, 14 April 2023 | 19:37 WIB
Shakira Jasmine Bongkar Rahasia Dapur Lagunya hingga Ambisi Menembus Label Korea
Shakira Jasmine (Musica Studios)

"Aku pasti pengin banget bikin lagu tentang empowerment di tengah-tengah lagu sekarang. Ini justru menguntungkan buat aku. Karena aku beda, aku seneng," ujarnya.

Pada penutupnya, Shakira Jasmine juga berbicara soal kemungkinan menerapkan disiplin ilmu kuliahnya dalam proses kreatif pembuatan lagu. Untuk informasi, Shakira Jasmine sedang menempuh pendidikan di UPI dengan jurusan Ilmu Gizi.

"Ide baru lagi nih. Misalnya gini 'my glass called Acid'. Eh lucu banget ya. Aku sangat amat ingin membuat lagu yang bertemakan ilmu gizi, ya. Aku sudah kebayang lirik dan semua dikotomnya," pungkasnya penuh antusias.

Baca Juga:Duet Shakira Jasmine dan Eclat Nyanyikan Lagu Patah Hati karena Pandemi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak