SuaraJogja.id - Keluarga terdakwa Laka Susur Sungai Sempor, Riyanto (R) mengungkapkan rencana manis yang tertunda, karena sang ayah harus menjalani hukuman di bui.
Kakak Ipar Terdakwa R, Murniati menjelaskan, Riyanto memiliki empat orang anak dan sejumlah cucu dari dua orang anaknya yang sudah menikah.
"Anak ketiga itu, sebetulnya direncanakan mau lamaran. Kejadian Jumat ya? Nah hari Minggunya. Tapi tertunda," kata dia, ditemui di PN Sleman, Senin (24/8/2020).
Ia mengungkapkan, sang putri dan segenap anggota keluarga akan menunggu sang ayah bebas dari penjara.
Baca Juga: Masuk DPO, Orang Tua Penelantar Bayi di Sleman Diduga Sudah ke Luar Jogja
Kala ditanyai apakah lamaran akan langsung diadakan tak lama setelah Riyanto bebas, Murni belum dapat memberikan jawaban pasti.
"Masih belum tahu, dijalani semua dulu saja," ujar dia.
Keluarga menyatakan hanya ikut pada keputusan hukum. Karena mau tidak mau, keluarga hanya bisa menerimanya.
Namun demikian, ia berharap hukuman tidak terlalu lama, mengingat Riyanto adalah tulang punggung keluarga. Laka air di Sungai Sempor itupun, merupakan bencana yang tidak disengaja terjadi.
Saat ini, keluarga dan Riyanto sendiri, dinilainya mampu legowo dalam menjalani hidup. Serta mampu saling support. Setelah sebelumnya mereka cukup terbawa pikiran.
Baca Juga: Pohon Tumbang, Lansia di Sleman Dapat 3 Luka Jahitan
"Kalau dulu-dulu mungkin namanya pikiran ya. Kalau sekarang, setelah ada dorongan dari keluarga, legowo," terangnya.
Berita Terkait
-
Mewahnya Cincin Lamaran Luna Maya dari Maxime Bouttier, Pantas Bikin Silau
-
Dilamar Maxime Bouttier, Harga dan Makna Cincin Berlian Luna Maya Bikin Merinding
-
Arbani Yasiz Lega Usai Lamar Pacar, Mantapkan Hati Bangun Rumah Tangga
-
6 Momen Sangjit Brandon Salim dan Dhika Himawan, Digelar Sederhana di Rumah
-
Shenina Cinnamon Temukan Sosok Ayahnya di Angga Yunanda: Ternyata Lebih Sempurna
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Suap Tanah Kas Desa Trihanggo Terungkap, Lurah dan Pengusaha Hiburan Malam Ditahan
-
Tunggu Hasil Mediasi Mangkubumi, Warga RW 01 Lempuyangan Tolak Pengukuran Rumah PT KAI
-
Tak Puas dengan Pembuktian UGM, Massa TPUA Segera Sambangi Jokowi di Solo
-
Parkir ABA bakal Dibongkar, Sultan Pertanyakan Munculnya Pedagang Tapi Jukir Harus Diberdayakan
-
Guru Besar UGM Dipecat Karena Kekerasan Seksual, Kok Masih Digaji? UGM Buka Suara