Scroll untuk membaca artikel
Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Sabtu, 27 Februari 2021 | 10:52 WIB
Ilustrasi PHK (Shutterstock)

SuaraJogja.id - Hotel Grand Quality memberikan tanggapan terhadap tuntutan 54 pekerja soal pembayaran pesangon sebesar Rp3,3 miliar. Di hari yang sama, tiga kepala daerah di DIY -- Sleman, Bantul, dan Gunungkidul -- resmi dilantik, dan Gubernur DIY Sri Sultan HB X memberi pesan soal penanganan Covid-19.

Sementara itu, huru-hara soal dr Tirta dan kerumunan Jokowi di NTT masih cukup ramai, sampai Rizal Ramli ikut berkomentar. Masih terkait Covid-19, Gus Muwafiq prihatin akan penolak vaksin, sehingga mengusulkan sayembara bagi mereka yang punya argumen kuat dengan iming-iming hadiah umrah.

Di samping itu, pernyataan Jokowi soal minta dikritik kembali meramaikan publik setelah Haikal Hassan mengeluarkan buku Kritik untuk Istana. Simak di bawah ini lima berita SuaraJogja.id paling banyak dibaca pada Jumat (26/2/2021) kemarin:

1. Ikut Komentari dr Tirta, Rizal Ramli Akui Sempat Kagum

Baca Juga: Dituntut Bayar Pesangon Rp3,3 Miliar, Begini Respon Hotel Grand Quality

Pakar ekonomi Rizal Ramli turut memberikan komentar untuk ramainya perbincangan publik soal aktivis kesehatan Tirta Mandira Hudhi alias dr Tirta.

Dalam cuitannya pada Jumat (26/2/2021), Rizal Ramli mengutip judul video dari @tvOneNews tentang tanggapan dr Tirta soal kerumunan Jokowi di NTT belum lama ini.

Baca selengkapnya

2. Dituntut Bayar Pesangon Rp3,3 Miliar, Begini Respon Hotel Grand Quality

Baca Juga: Kena PHK, 54 Pekerja Hotel Grand Quality Tuntut Pesangon Rp3,3 Miliar

Load More