"Sampai kemarin (Selasa) 8.336 orang yang sudah divaksin. Selanjutnya kami laksanakan kembali ketika ada stok vaksin tambahan," ujar dia.
Kota Jogja merupakan wilayah yang cukup gencar menggelar vaksinasi dibanding Kabupaten lain di Provinsi DIY. Wali Kota Yogyakarta Haryadi Suyuti mengatakan bahwa vaksinasi yang dilaksanakan oleh Pemkot menyasar seluruh masyarakat.
"Saya minta kemarin ke petugas kesehatan, tetap melayani vaksin baik yang warga Jogja atau luar yang berdomisili di Jogja. Kami usahakan stok vaksin ini tetap ada. Jika minim, ya nanti segera kami minta kembali," ujar Haryadi saat meninjau vaksinasi gratis di Stasiun Tugu Yogyakarta, Rabu.
Terlebih lagi, kata Haryadi, Kota Jogja akan dicanangkan sebagai wilayah yang wajib masker dan vaksin bagi warga atau pengunjung. Hal itu bertujuan untuk mencapai herd immunity dan juga upaya menekan penularan di Kota Pelajar.
"Saat ini kami mulai dari tempat yang memang ramai yaitu di Malioboro dan Stasiun Tugu. Tapi tidak hanya lokasi ini saja, nanti Terminal Giwangan dan Stasiun Lempuyangan, juga akan dicanangkan sebagai kawasan wajib masker dan vaksin," ujar dia.
Pemkot juga sudah menyediakan lokasi-lokasi vaksin bagi masyarakat. Setelah menggelar di XT Square, Pemkot juga bekerjasama dengan PDAM dan juga rencananya akan membuka vaksinasi gratis di wilayah Ngabean.
Berita Terkait
-
Malioboro dan Stasiun Tugu Jadi Kawasan Wajib Masker dan Vaksin Sekarang
-
Stasiun Tugu dan Malioboro Wajib Masker dan Vaksin, Pemkot Jogja Bakal Periksa Pengunjung
-
Pengunjung Datang ke Malioboro dan Stasiun Tugu Yogyakarta Wajib Vaksin
-
Stok Vaksin Kota Jogja Sempat Tipis, 9.500-an Dosis AstraZeneca dan Sinovac Mulai Datang
-
Gara-Gara Hoaks, Penyandang Disabilitas di Sleman Takut Vaksinasi Covid-19
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Daftar Harga HP Xiaomi Terbaru Oktober 2025: Flagship Mewah hingga Murah Meriah
-
Kepala Daerah 'Gruduk' Kantor Menkeu Purbaya, Katanya Mau Protes
-
Silsilah Bodong Pemain Naturalisasi Malaysia Dibongkar FIFA! Ini Daftar Lengkapnya
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
Terkini
-
Eks Parkir ABA di Jogja Disulap Jadi RTH, Ini Target & Kapasitas Parkir Pengganti
-
Seleb TikTok Gunungkidul Diduga Tipu Puluhan Juta, Bisnis Celana Boxer Berujung Penjara?
-
Revisi KUHAP: Dosen UGM Ungkap Potensi Konflik Akibat Pembatasan Akses Advokat
-
5 Rekomendasi Hotel di Penang yang Dekat dengan RS Gleneagles
-
DIY Genjot Sertifikasi Dapur MBG: Cegah Keracunan Massal, Prioritaskan Kesehatan Anak