Pada 2017, Hedi tetap mengejar SJ, tetapi berkas kasusnya sempat dinyatakan hilang oleh polisi dan kini tengah dibuat ulang.
"Sekarang lagi pemberkasan baru, berkas ulang," tuturnya.
Ironisnya, meski sertifikat telah diblokir oleh BPN, bank tetap melakukan proses lelang.
Sertifikat bahkan kini tercatat atas nama seseorang berinisial RZA, yang menurut penelusuran Hedi adalah oknum kejaksaan.
Baca Juga: Berbah Sleman Akhirnya segera Punya SMA Negeri, Warga Tak Perlu Sekolah ke Kecamatan Lain
"Kan diblokir di BPN, ternyata dalam prosesnya dibalik lagi. Dari SJ ke orang bernama RZA. RZA tak cek di Facebook orangnya penjual mobil. Ada tulisan pegawai kejaksaan. Ternyata pegawai kejaksaan. Ini ada bukti," ungkapnya.
Hedi pun sebelumnya sudah pernah bertemu dengan RZA.
Tetapi saat itu RZA mengaku pada tidak tahu jika ternyata tanah ini bermasalah.
Hingga terakhir pada 2024 kemarin, sertifikat tanah itu masih atas nama RZA.
Bapak tiga orang anak ini berharap ada perhatian dari pemerintah dan DPR RI terkait persoalan ini, yang paling penting adalah sertifikat tanah milik istrinya dapat segera kembali.
Baca Juga: Ruang Bernafas di Tengah Kepadatan: RTP Gatotkaca Jadi Solusi Kumuh di Mrican
"Kalau bisa saya ingin ke DPR Komisi III untuk mengadukan, karena saya sendiri. Saya bertarung sendiri melawan mafia. Sangat berat," tegasnya.
"Harapan saya untuk mengembalikan sertifikat atas nama istri saya," sambungnya.
Sementara itu terpisah, Kasat Reskrim Polresta Sleman, AKP Riski Adrian, membenarkan SJ masih dalam pencarian.
"Untuk penanganan kasus penipuannya sudah inkrah satu pelaku dan satu pelaku lagi masih DPO," ujar Riski.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Termurah: Tahun Muda Banget, Harga Kisaran Rp90 Jutaan
- 5 Mobil Bekas 3 Baris Sekaliber Avanza tapi Jauh Lebih Nyaman, Kabin Lega, lho!
- 5 Rekomendasi Skincare Hanasui Untuk Usia 50 Tahun ke Atas: Wajah Cerah, Cuma Modal Rp20 Ribuan
- Infinix Hot 60i Resmi Debut, HP Murah Sejutaan Ini Bawa Memori 256 GB
- 5 Pilihan HP Xiaomi Termurah Rp1 Jutaan: Duet RAM GB dan Memori 256 GB, Performa Oke
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Makin Anjlok Setelah Kondisi Perang Iran-Israel Kondusif
-
Info A1: Calvin Verdonk Batal Pindah ke FC Utrecht!
-
3 Rekomendasi Sepatu Lari Wanita Rp200 Ribuan, Performa Optimal Gaya Maksimal
-
AION UT Sudah Mulai Unjuk Gigi di Indonesia
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Brand Lokal Rp500 Ribuan, Handal untuk Jarak Jauh
Terkini
-
57.000 Warga DIY Kehilangan Bansos BPJS, Imbas Data Baru Kemensos, Apa yang Terjadi?
-
Renovasi SDN Kledokan Usai Ambrol Dikebut, Targetkan Rampung Sebelum Liburan Sekolah Selesai
-
Kulon Progo Darurat HIV/AIDS, 71 Persen Kasus Menyerang Pria, Ini Langkah Pemerintah
-
20 Persen Minyak RI Terancam, Selat Hormuz Ditutup, Indonesia di Ambang Krisis Energi?
-
Juli 2025, 200 Sekolah Rakyat Dibuka, Prioritaskan Guru Lokal dan Koneksi Internet