Diakui Dardiri, bahwa selama ini wisatawan dari wilayah Jawa Barat, seperti Banjar, Ciamis, Garut, Bandung, dan Cirebon, merupakan penyumbang terbesar bagi kunjungan ke kawasan lereng Merapi.
"Kemarin selama long weekend itu lumayan ada dari Jateng, Jatim, kebanyakan sekarang ini tapi ya tidak seramai dulu ya intinya ada penurunan lah, sekitar 35 persen," tuturnya.
Soal kekhawatiran studi tour yang tidak aman, Dardiri memastikan bahwa seluruh armada jip lava tour yang beroperasi di kawasan lereng Merapi telah menjalani pemeriksaan rutin.
Hal itu dipastikan dengan pengecekan yang dilakukan sendiri dan oleh pihak berwenang yakni Dinas Perhubungan (Dishub).
"Iya, armada kami dijamin ada pmeriksaan rutin dilakukan, baik internal maupun oleh pihak berwajib," tegasnya.
Dardiri berharap kebijakan larangan study tour tersebut bisa dikaji ulang oleh pemerintah daerah.
Menurutnya, alasan keamanan yang dijadikan salah satu dasar pelarangan sebetulnya bisa diatasi dengan langkah preventif dan pengawasan teknis.
"Semoga SK-nya dicabut karena dampaknya banyak. Keamanan bisa dicari solusinya, misalnya seperti di Sleman, bus sebelum berangkat itu dicek semua," pungkasnya.
Baca Juga: Dari Garasi ke Gerakan: Kisah Inspiratif Yayasan Literasi Ubah Desa Terpencil di Sleman
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Anti Hujan! 10 Destinasi Wisata Indoor Jogja Paling Asyik untuk Liburan Keluarga
-
3 Rekomendasi SUV Bekas, Type Premium Bisa Dibawa Pulang dengan Modal Rp80 Jutaan
-
Demi Keselamatan Publik! Mahasiswa UMY Gugat UU LLAJ ke MK Setelah Jadi Korban Puntung Rokok
-
Harda Kiswaya di Persidangan: Hibah Tak Pernah Dikaitkan Pilkada
-
7 Fakta Panas Sidang Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman: Bupati Harda Kiswaya Terlibat?