Tegur Pemotor yang Asal Putar Balik, Warga Bantul Ini Malah Ditinju di Muka

Saat itu Syaid berkendara dari arah timur menuju ke barat dengan kekasihnya, sementara pengendara sepeda motor Vixion lis kuning melaju dari dan menuju arah sebaliknya.

Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Selasa, 12 November 2019 | 08:12 WIB
Tegur Pemotor yang Asal Putar Balik, Warga Bantul Ini Malah Ditinju di Muka
Ilustrasi pemotor - (Instagram/romansasopirtruck)

Dirinya mengaku sudah menjalani visum, dan laporan pun telah dibuat, seperti tampak pada foto yang menyertai unggahannya.

Syaid melaporkan kejadian itu ke Polres Bantul di hari terjadinya penyerangan. Namun hingga berita ini ditulis, informasi terbaru dari Syaid menyebutkan bahwa pelaku belum juga tertangkap.

"Dan dapat kabar kalau motor tersebut nunggak cicilan dan tidak taat pajak," tambahnya.

Sejak dibagikan pada Sabtu, cuitan Syaid telah di-retweet lebih dari tiga ribu kali dan disukai di atas dua ribu akun.

Baca Juga:20 Menit Terbang, Pesawat Citilink Tujuan Aceh Putar Balik ke Kualanamu

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak