Gagal Berangkatkan Calon Jamaah Haji, Agen Travel Mengaku Kesulitan

"Uang yang telah mereka bayar tetap utuh dan tidak ada yang meminta dikembalikan. Namun tetap kami berikan jika mereka meminta kembali," ungkap Rosi.

M Nurhadi | Muhammad Ilham Baktora
Rabu, 03 Juni 2020 | 19:19 WIB
Gagal Berangkatkan Calon Jamaah Haji, Agen Travel Mengaku Kesulitan
Ilustrasi jamaah haji [Suara.com]

"Tapi kami tidak rugi juga, memang ada biaya manasik haji dan umroh yang sudah dikeluarkan. Tapi jumlahnya juga tidak seberapa," katanya.

Rofiana mengaku berusaha sebaik mungkin agar pada tahun depan bisa memberangkatkan semua calhaj yang keberangkatannya ditunda.

"Yang jelas tetap kami usahakan. Tentunya jika calon haji sudah membayar uang muka dan melakukan pelunasan nanti diprioritaskan. Tapi harapannya tahun depan wabah ini benar-benar hilang sehingga kegiatan haji dan umroh berjalan normal lagi," kata dia.

Humas Kantor Wilayah Kementerian Agama DI Yogyakarta , Ahmad Fauzi menjelaskan bahwa tahun ini terdapat 2.989 calon jamaah haji yang telah melunasi pembayaran pemberangkatan haji tahun 2020. Mengingat keputusan Kemenag RI menunda aktivitas haji ke Arab Saudi, Kemenag memperbolehkan calon haji yang ingin mengambil uang pelunasan.

Baca Juga:Gunakan Gaun Mahal, Kate Middleton Malah Diledek Mirip Pisang!

"Tidak ada syarat untuk mengambil uang pelunasannya. Mereka tetap akan diprioritaskan untuk keberangkatan haji di tahun depan jika memang tidak ada halangan," ungkap Fauzi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini