Tak Takut COVID-19, Viral Video Kerumunan Orang di Sentra Angkringan Jogja

Seolah tak ada virus corona, kerumunan ini tampak abaikan protokol kesehatan saat nongkrong.

Irwan Febri Rialdi | Arendya Nariswari
Senin, 21 September 2020 | 16:04 WIB
Tak Takut COVID-19, Viral Video Kerumunan Orang di Sentra Angkringan Jogja
Tak Takut COVID-19, Viral Video Kerumunan Orang di Sentra Angkringan Jogja. (Twitter/@DosenGarisLucu)

"Lah gimana orang Sultan aja juga bilang 'yo rapopo' (nggak kenapa-kenapa," timpal warganet lain.

Sampai dengan artikel ini ditulis, video kerumunan orang sambangi sentra akringan Jogja tak jauh dari Stasiun Tugu di tengah pandemi tersebut telah viral dan mendapatkan 6 ribu lebih likes dari warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak