Niat Biayai Ibu Berangkat Umroh, Uang Tabungan Justru Habis Dimakan Rayap

Sayangnya saat dibuka tempat tabungan itu justru membuatnya sedih. Sebab, uang yang sengaja ia sisihkan untuk berangkat umrah ibunya justru habis dimakan rayap.

Galih Priatmojo | Mutiara Rizka Maulina
Selasa, 20 Oktober 2020 | 16:43 WIB
Niat Biayai Ibu Berangkat Umroh, Uang  Tabungan Justru Habis Dimakan Rayap
Video segepok uang yang rusak dimakan rakyat. - (Instagram/@nenk_update)

Sementara akun @firliparliningtyas menyampaikan, "Kalau kaleng apa bisa dimakan rayap juga? Kemarin ada cerita tetangga yang tinggal sendirian terus di kalengnya banyak duit sampai puluhan juta utuh cuma lengket doang."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak