Banyak yang ikut menyampaikan pendapatnya mengenai kehidupan di desa dan kehidupan bercocok tanam yang juga kembali digemari masyarakat sejak pandemi.
"Waaa asik banget di desa serba ada," tulis akun @milaros****.
"Koyo bar kulakan tanduran mas, di wadahi kronjot (Seperti habis membeli tanaman mas, ditempatkan keranjang-red)," komentar akun @amalia******.
"Betul banget mas, jangan maksa opo meneh serakah, penting sabar salam wong klaten," tanggapan akun @yosephne****.
Baca Juga:Gemas, Lego Luncurkan Koleksi Berbentuk Tanaman Hias Bonsai
Sementara akun @unir**** mengatakan, "Wadaw. Kalau di kota udah dijual berjuta-juta kayaknya."