Ida biasanya menerima pesanan secara online melalui telepon. Ia mengaku belum bisa menggunakan aplikasi penjualan daring. Belum adanya pengarahan secara runtut mengenai penjualan membuatnya belum menjangkau ranah daring. Untuk dirinya, yang sudah berusia 53 tahun, ia merasa perlu mendapatkan bimbingan secara khusus untuk menjual dagangannya secara online.
Sempat Jadi Primadona, Penjualan Rempah di Pasar Beringharjo Menurun Lagi
Setelah satu tahun sejak pandemi, rupanya penjualan empon-empon kembali menurun.
Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana | Mutiara Rizka Maulina
Selasa, 27 April 2021 | 14:11 WIB

BERITA TERKAIT
7 Ramuan Tradisional Ampuh untuk Mengatasi Mual yang Terbukti di Indonesia
13 Januari 2025 | 11:29 WIB WIBREKOMENDASI
News
Pelaku Pembakaran Gerbong di Stasiun Yogyakarta Jadi Tersangka, KAI Alami Kerugian Rp 6,9 Miliar
14 Maret 2025 | 14:49 WIB WIBTerkini