Warganet lain ikut berkomentar. "Meskipun orang berduit, tapi kalau kayak gitu ya nggak terima juga. Apa lagi dari awal udah berekspektasi bakalan bagus," ujar warganet ini.
"Astaga Rp30 ribu dapetnya kayak gitu. Harusnya udah dapat yang lebih enak dan lebih bagus bentuknya," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Selasa (2/11/2021), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 600 ribu kali di TikTok.
TONTON VIDEONYA DI SINI.
Baca Juga:Pesan Steak Ayam ala Restoran Bintang 5, Saat Datang Tampilannya Bikin Nggak Selera Makan