Libur Natal Kawasan Malioboro Sudah Ramai, Pedagang Sebut Ada Kenaikan Pendapatan

Terkait dengan harapan tahun baru nanti, Ira hanya meminta pemerintah menunda rencana pemindahan lapak di kawasan Malioboro.

Eleonora PEW | Hiskia Andika Weadcaksana
Minggu, 26 Desember 2021 | 18:24 WIB
Libur Natal Kawasan Malioboro Sudah Ramai, Pedagang Sebut Ada Kenaikan Pendapatan
Penjual bakpia di kawasan Malioboro, Kota Yogyakarta, Minggu (26/12/2021). - (SuaraJogja.id/Hiskia Andika)

"Ya harapannya, kan mau dipindah ya tapi inginnya ada penundaan dulu setahun dua tahun atau paling enggak setelah lebaran biar stabil dulu," tandasnya.

Kondisi serupa juga dirasakan oleh penjual pakaian di kawasan Malioboro, Sariyadi (46). Ia menyebut pendapatan pada libur natal kali ini sudah bisa cukup untuk menambal kerugian saat tutup beberapa waktu lalu.

"Pendapatan ada kenaikan sedikit. Sudah mulai terasa di pertengahan Desember. Sehari bisa Rp100 ribu lebih dapatnya, ya bisa cukup untuk menutup yang sempat tidak buka beberapa waktu kemarin," ujar Sariyadi.

Baca Juga:Harga Telur Ayam Melambung Jelang Tahun Baru, Rp30.000 per Kilogram

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak