Misa Tri Hari Suci Paskah, Gereja Katolik Kristus Raja Baciro Mulai Longgarkan Jumlah Jemaat

Pengelola sudah membuka kapasitas sebanyak tiga ribu jemaat.

Eleonora PEW | Muhammad Ilham Baktora
Kamis, 14 April 2022 | 15:58 WIB
Misa Tri Hari Suci Paskah, Gereja Katolik Kristus Raja Baciro Mulai Longgarkan Jumlah Jemaat
Sejumlah panitia ibadah menyiapkan peribadatan Kamis Putih menjelang Paskah di Gereja Katolik Kristus Raja, Baciro, Kemantren Gondokusuman, Kota Jogja, Kamis (14/4/2022). - (SuaraJogja.id/Muhammad Ilham Baktora)

Ketua Tim Keamanan dan Parkir Gereja Katolik Kristus Raja, Baciro, Aloysius Julianto Andre mengatakan sekitar 45 menit tim dari Brimob mengecek keamanan gereja setempat.

"Lebih kurang 45 menit tadi pengecekan dilakukan. Dari depan dan belakang altar. Lalu kursi jemaat dan sudut ruangan yang ada di gereja setempat," ujar dia.

Julianto memastikan tidak ada barang mencurigakan. Nantinya ada pengecekan lanjutan hingga pelaksanaan Paskah pada Minggu (17/4/2022).

Baca Juga:Masjid dan Gereja Bersebelahan di Solo, Begini Indahnya Toleransi Dalam Kebersamaan Tarawih dan Paskah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak