Sebut Petisi Kampus yang Kritik Jokowi Cederai Demokrasi makin Masif, Cak ImIn: Peringatan Keras Buat Semua

Pernyataan sikap yang dilontarkan oleh kampus-kampus itu harusnya perlu direspons positif sebagai peringatan serius.

Muhammad Ilham Baktora | Hiskia Andika Weadcaksana
Selasa, 06 Februari 2024 | 09:55 WIB
Sebut Petisi Kampus yang Kritik Jokowi Cederai Demokrasi makin Masif, Cak ImIn: Peringatan Keras Buat Semua
Cawapres nomor urut 1 Muhaimin Iskandar atau Cak Imin ketika memberi paparan terhadap wartawan saat gelaran Slepet Imin di Jogja, Senin (5/2/2024) malam. [Hiskia Andika Weadcaksana/Suarajogja.id]

Dimulai dari para akademisi di Universitas Gadjah Mada (UGM) lewat "Petisi Bulaksumur", kemudian Universitas Islam Indonesia (UII), Universitas Indonesia (UI), Universitas Andalas Padang, Universitas Hasanuddin Makassar, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY), Universitas Padjadjaran (Unpad), Institut Teknologi Bandung (ITB), disusul sejumlah kampus lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak