SuaraJogja.id - SMPN 1 Turi Sleman sudah menjalankan kegiatan di hari pertama masuk sekolah, pascalaka air susur Sungai Sempor yang berujung maut.
Dari pantauan SuaraJogja.id di sekolah, pada Senin (24/2/2020) halaman sekolah lebih banyak didominasi oleh jajaran kepolisian dan media massa serta relawan Tagana dan Dinas Sosial dari Pemda. Tidak tampak siswa beraktivitas di halaman sekolah.
Namun demikian, sejumlah kesibukan terlihat di ruang pendampingan psikologi. Belasan relawan psikolog telah hadir di sana. Media massa hanya bisa berada di halaman sekolah, belum diperkenankan masuk ke area sekolah, baik untuk mencari keterangan atau gambar dari pihak sekolah.
Hingga pukul 07.55 WIB, belum ada pejabat atau perwakilan sekolah yang bisa dimintai keterangan perihal agenda yang dilakukan siswa bersama sekolah, dalam mengisi hari pertama KBM pascalaka susur Sungai Sempor, yang terjadi pada Jumat (21/2/2020).
Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Sleman Makwan, yang ada di lokasi, juga enggan memberikan keterangan apa pun terkait hal ini, hanya memperlihatkan situasi kala sejumlah orang sedang menyiapkan lokasi jumpa pers.
"Nanti pihak sekolah akan memberi keterangan jumpa pers jam 08.30 WIB," kata dia.
Kontributor : Uli Febriarni
Berita Terkait
-
Jenazah Sahabat yang Ikut Sursung Ditemukan, Zahra Tinggalkan Pertandingan
-
Nyaris Ikuti Sursung Serupa SMP 1 Turi, Fathi: Bisa Jadi Kami Korbannya
-
Rudy Sempat Dapat Kode Sebelum Temukan Korban Terakhir Susur Sungai Sempor
-
Mimpi Yasinta Pakai Sepatu Baru Pupus Usai Tragedi Susur Sungai Maut
-
Suasana Haru Pemakaman Zahra Korban Susur Sungai SMPN 1 Turi
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan