Scroll untuk membaca artikel
Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Selasa, 17 Agustus 2021 | 13:41 WIB
Komunitas seni Seneng Gojek Kawulo Bantul alias Sego Katul, berkolaborasi dengan Paguyuban Warga Kabupaten Bantul (Warkaban), meluncurkan pentas seni budaya secara daring, Senin (16/8/2021), bertepatan dengan malam peringatan HUT ke-76 Kemerdekan RI. - (SuaraJogja.id/HO-Warkaban)

“Seniman mendapatkan tempat berekspresi, pecinta dan penggemar pagelaran seni juga bisa menikmati kembali kesenian yang terhenti selama pandemi. Semoga berkelanjutan dan seni budaya Bantul kembali bangkit,” kata Sigit Mustofa.

Load More